Wajib Tahu! Ini Isi Sembako sesuai Kebutuhan Dapur

Senin, 04 September 2023 - 16:45 WIB
7. Bawang

Bawang merah dan bawang putih termasuk bahan pokok yang mudah ditemukan baik di pasar tradisional maupun di pasar modern. Fungsi utama dalam memberikan rasa membuat bawang merah dan bawang putih menjadi salah satu daftar isi sembako yang wajib ada di rumah.

8. Ikan

Ikan terdiri dari dua jenis yaitu ikan air laut dan ikan air tawar. Keduanya adalah makanan sumber protein yang penting bagi pertumbuhan tubuh. Ikan sering disebut sebagai makanan untuk kecerdasan. Daging ikan memiliki serat-serat protein lebih pendek daripada serat-serat protein daging sapi ataupun daging ayam. Oleh karena itu, ikan dan hasil produknya banyak dimanfaatkan oleh orang-orang yang mengalami masalah pencernaan sebab ikan mudah untuk dicerna.

9. Garam

Garam adalah salah satu bumbu dapur yang memiliki peran vital. Tanpa garam, masakan akan terasa hambar. Untuk pemilihan garam lebih baik menggunakan garam beryodium karena kandungan yodium penting untuk kesehatan dan bisa mencegah berbagai penyakit. Garam tersedia dalam ukuran kecil maupun besar.

Nah, itu dia tadi daftar isi sembako sesuai kebutuhan yang harus ada di dapur. Dapatkan kebutuhan rumah tangga dengan harga murah dan gratis ongkir di AladinMall . Untuk mendapatkan promo belanja hemat lainnya, download langsung aplikasi AladinMall di Google Play Store .
(tdy)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More