Vision+ Hadirkan Series Terbaru Inul & Adam, Dibintangi Eko Patrio hingga Ari Wibowo

Senin, 16 Oktober 2023 - 20:19 WIB


Begitu juga dengan Ari Wibowo, dia akan berperan sebagai Adam Suseno sekaligus menjadi suami dari Inul Daratista.

Series Inul & Adam bercerita tentang seorang wanita asal desa bernama Inul (Inul Daratista). Dia terobsesi ingin menjadi seorang artis dangdut. Dikarenakan masalah ekonomi, Inul harus mengubur cita-cita tersebut dan menjadi seorang asisten pengacara yaitu Adam Suseno (Ari Wibowo).

Selain mereka, di series ini anak kandung Inul Daratista, Ivander Damares juga akan tampil. Dia berperan sebagai Alvin, anak Inul dan Adam.
(dra)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More