6 Kesalahan saat Keramas, Hindari Agar Rambut Tetap Sehat!

Rabu, 29 November 2023 - 05:50 WIB
Jika Anda terbiasa melewatkan bagian bilas saat mencuci rambut, Anda bisa merusak helai rambut Anda terutama karena sampolah yang dapat menyebabkan penumpukan pada rambut, bukan kondisioner.

6. Tidak Menggunakan Kondisioner

Melewatkan kondisioner memang bisa menghemat waktu, tetapi pada akhirnya rambut Anda akan menanggung akibat buruknya.

"Pilih kondisioner yang ditujukan untuk menambah kelembaban pada rambut yang dilengkapi dengan Kompleks Korektif CBD nabati yang mengembalikan hidrasi dan memperbaiki serat sekaligus meningkatkan bentuk, kelembutan, kilau, serta meningkatkan struktur ikal secara keseluruhan.

Kunci menggunakan kondisioner dengan hasil maksimal yakni dengan menghilangkan kelebihan air dari rambut sebelum Anda mengaplikasikan produk. Lalu, luangkan waktu Anda untuk mengaplikasikan kondisioner, pastikan untuk melapisi setiap helai rambut.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More