Didukung Investasi Besar, Sejumlah Proyek Parekraf di IKN Terus Berjalan
Kamis, 11 Januari 2024 - 00:41 WIB
Baca Juga
"Kita akan dorong terus, proyek tersebut memperkuat kehadiran Parekraf di IKN," ujar Sandiaga.
Sandiaga menambahkan, pihaknya akan terus melakukan promosi investasi di IKN, terutama di sektor Parekraf. Sebab, konsep ecotourism sangat cocok dengan IKN.
“Karena tidak merusak lingkungan. 75 persen masih hutan tropis dan 25 persen dibangun sebagai fasilitas,” pungkas Menparekraf.
Lihat Juga: Bitung Jadi Penyangga Destinasi Likupang, Sandiaga Uno Fokus Tingkatkan Ekonomi Kreatif Lokal
(tsa)
tulis komentar anda