5 Film Horor Indonesia Tayang Maret 2024, Ada Kurban Budak Iblis

Kamis, 29 Februari 2024 - 05:00 WIB
Dia juga tidak bisa lagi memutuskan siapa yang layak dipercaya. Bagi Bimo semuanya buram dan meresahkan. Dia hanya memiliki istrinya yang sedang hamil di desa ini, dan itulah yang ingin dia bawa pergi. Iblis berkepala tanpa tubuh melayang-layang terus muncul di ingatan Bimo. Di sela-sela nyengirnya, dia memamerkan kaki bayi yang di mulutnya berlumuran darah.

Bimo tahu, jika terlambat, istri dan calon anaknya akan bernasib sama. Dia membuat berbagai rencana di kepalanya. Tidak seorang pun boleh mengambil istri dan anak-anaknya di masa depan.

2. Tanduk Setan (14 Maret)



Foto/Imdb

Tanduk Setan mengisahkan seorang wanita yang sedang hamil di luar nikah, di mana dia sedang menunggu kelahiran anaknya. Namun sayangnya saat proses melahirkan sang anak wanita tersebut justru mengalami teror yang cukup mencekam. Hal ini membuatnya merasa sangat takut.



3. Hantu Polong (14 Maret)



Foto/Imdb

Sekelompok mahasiswa sastra sedang asyik belajar dan mendapat tugas untuk menyelidiki dan mempelajari sejarah sastra Tanjung Pinang. Mereka memasuki desa yang terkenal dengan tradisi puisinya. Syahdan, Ali, Bella, dan Jali baru saja turun dari perahu di dermaga kecil dan bertemu dengan seorang wanita bernama Mahiah di warung setempat.

Selama berada di desa, mereka tinggal di rumah seorang wanita tua. Mahiah adalah wanita cantik, dan Syahdan pun tertarik padanya. Namun Mahiah tidak terlalu memperdulikan rayuan Syahdan sehingga menimbulkan ketidaksenangan pada Bella. Suatu malam, diterangi bulan purnama, Bella dan Ali menyaksikan Mahiah mem
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More