Kisah Inspiratif Pemuda Asal Bandung Kembangkan Brand Clothing Udei
Minggu, 24 Maret 2024 - 02:00 WIB
“Kualtasnya harus bagus, tidak boleh mengecewakan mulai dari bahan memakai kualitas terbaik, jahitan rapih, serta memberikan sentuhan gambar melalui sablon print Digital atau biasa di sebut DTF (Direct to Film),” paparnya.
Keberhasilan dalam mengembangkan brand Udei tidak membuat Yusron lantas cepat berpuas hati. Ke depan ia berharap bisa membuat brand baru dan merambah segmen pasar yang lebih luas lagi.
“Harapan usaha saya ke depannya, ingin lebih berkembang lagi. Bukan hanya di bidang fashion pria. namun juga di bidang fashion wanita dan anak-anak,” tandas pria yang punya hobi fotografi ini.
(dra)
tulis komentar anda