Viral! Wanita Melahirkan Bayi Kembar dengan Jarak 22 Hari, Penyebabnya Bikin Ngelus Dada

Senin, 01 April 2024 - 20:35 WIB
Viral di media sosial seorang wanita melahirkan bayi kembar dengan jarak 22 hari. Ibu tersebut melahirkan di rumah sakit berbeda hingga membuat dokter bingung. Foto/New York Post
JAKARTA - Viral di media sosial seorang wanita melahirkan bayi kembar dengan jarak 22 hari. Diketahui ibu tersebut melahirkan di rumah sakit yang berbeda hingga membuat dokter yang menanganinya merasa bingung.

Wanita bernama Kayleigh Doyle ini mengandung anak kembarnya pada Oktober 2020. Hasil pemeriksaan pun menunjukkan keadaan normal tanpa adanya kelainan.

Dilansir dari New York Post, Senin (1/4/2024) ia mengaku tidak mengalami komplikasi apapun hingga merasakan rasa sakit dan akan melahirkan pada 15 Maret 2021.



“Saya menyadari semua risiko yang timbul jika memiliki anak kembar. Saya bahkan membayar janji temu (dokter) pribadi karena saya sangat khawatir dengan komplikasinya,” kata Doyle.



New York Post





Foto/New York Post
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More