5 Film yang Merusak Akhir Cerita di Awal, Penonton Terkecoh

Rabu, 17 April 2024 - 07:00 WIB
Kejutan terjadi ketika akhir film mengungkapkan bahwa Narator yang menodongkan pistol ke dirinya sendiri.

4. Pulp Fiction

Pulp Fiction terkenal dengan cerita tidak berurutan, adegan pertamanya menunjukkan sepasang perampok yang merencanakan perampokan di sebuah restoran sebelum beraksi.

Dan perampokan di restoran yang sama dari adegan pertama akhirnya menjadi adegan terakhir dari film ini.



5. The Sixth Sense

Film ini dibuka dengan terapis Malcolm Crowe (Bruce Willis) yang ditembak oleh mantan pasien yang masuk ke rumahnya. Malcolm terlihat selamat dari situasi tersebut, meskipun terguncang, dan film terus berlanjut.

Salah satu twist terbesar dalam sejarah perfilman, akhir film ini menunjukkan bahwa Malcolm sebenarnya sudah mati.
(tdy)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More