Darius Sinathrya Bangga Anaknya Ikut Seleksi Timnas Indonesia U-16: Ini Sebuah Kehormatan
Kamis, 02 Mei 2024 - 15:01 WIB
“Apapun hasilnya nanti, papa & mama tetap bangga. Kesempatan ini datang hasil dari kerja keras, pengorbanan dan komitmen sejak kecil, yang membentuk Diego sekarang,” tulisnya.
Sementara, menanggapi komentar negatif netizen yang meragukan kemampuan Diego, Darius tak mau ambil pusing. Sebab setiap anak punya caranya masing-masing untuk meraih mimpi. Menurutnya, jangan sampai komentar negatif tersebut mematahkan semangat generasi penerus bangsa untuk meraih mimpinya.
“Pada akhirnya ini hanya salah satu proses dalam perjalanan panjang mereka, jangan matikan semangat mereka dengan komentar-komentar negatif kalian,” tulis Darius.
Sementara, menanggapi komentar negatif netizen yang meragukan kemampuan Diego, Darius tak mau ambil pusing. Sebab setiap anak punya caranya masing-masing untuk meraih mimpi. Menurutnya, jangan sampai komentar negatif tersebut mematahkan semangat generasi penerus bangsa untuk meraih mimpinya.
“Pada akhirnya ini hanya salah satu proses dalam perjalanan panjang mereka, jangan matikan semangat mereka dengan komentar-komentar negatif kalian,” tulis Darius.
(tdy)
Lihat Juga :
tulis komentar anda