Angela Tanoesoedibjo Kepincut Tenun NTT di Semasa Piknik: Itu Favorit Saya

Jum'at, 31 Mei 2024 - 22:05 WIB
"Alhamdulillah atas pilihan itu. Kami memang serius dalam mengolah kain tenun NTT ini menjadi barang yang dapat diterima pasar masa kini. Karena bagaimana pun wastra ini harus lestari dengan dipakai oleh anak muda," ujar Joe.

Itu kenapa dalam proses produksiny Noesa sedikit memodifikasi motif dan warna tenun NTT. Tujuannya agar lebih kekinian dan dapat diterima generasi muda.

"Tapi, kami pastikan kain tenun NTT yang dipakai dibuat oleh tangan pengrajin, bukan dengan mesin. Kain helaian itu kemudian diolah lagi menjadi produk pakai di Jakarta," ujar Joe.

Harga yang ditawarkan Noesa pun cukup terjangkau, mulai Rp175.000. Tertarik untuk membeli produk UMKM ini?
(tdy)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More