6 Pantai Tersembunyi di Indonesia, Nomor 3 Berjarak 1 Jam dari IKN
Jum'at, 02 Agustus 2024 - 09:40 WIB
JAKARTA - Ada banyak pantai tersembunyi di Indonesia yang jarang diketahui wisatawan yang tak kalah indah dari pantai populer seperti Kuta dan Sanur di Bali. Indonesia, dengan ribuan pulau yang membentang luas, menyimpan segudang keindahan alam yang masih perawan.
Salah satunya adalah pantai-pantai yang menawarkan pesona alam yang menakjubkan. Dengan mengunjungi pantai tersembunyi di Indonesia, Anda akan menemukan keindahan alam yang masih asli dan merasakan sensasi liburan yang berbeda.
Berikut adalah enam pantai tersembunyi di Indonesia seperti dirangkum dari situs resmi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Jumat (2/8/2024).
Foto/Wisata Banggai Kepulauan
Tersembunyi di Dusun Poganda, Luk Panenteng, Bulagi Utara, Kabupaten Banggai Kepulauan, Sulawesi Tengah, Pantai Poganda menyajikan pemandangan alam yang memukau. Pasir putihnya yang lembut, air lautnya yang jernih, dan pohon kelapa yang menjulang tinggi menjadi daya tarik utama pantai ini.
Salah satunya adalah pantai-pantai yang menawarkan pesona alam yang menakjubkan. Dengan mengunjungi pantai tersembunyi di Indonesia, Anda akan menemukan keindahan alam yang masih asli dan merasakan sensasi liburan yang berbeda.
Berikut adalah enam pantai tersembunyi di Indonesia seperti dirangkum dari situs resmi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Jumat (2/8/2024).
6 Pantai Tersembunyi di Indonesia
1. Pantai Poganda, Sulawesi Tengah
Foto/Wisata Banggai Kepulauan
Tersembunyi di Dusun Poganda, Luk Panenteng, Bulagi Utara, Kabupaten Banggai Kepulauan, Sulawesi Tengah, Pantai Poganda menyajikan pemandangan alam yang memukau. Pasir putihnya yang lembut, air lautnya yang jernih, dan pohon kelapa yang menjulang tinggi menjadi daya tarik utama pantai ini.
2. Pantai Nihiwatu, Sumba
tulis komentar anda