7 Kontroversi Film Snow White Live Action, dari Pemilihan Pemeran hingga Perubahan Cerita

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:00 WIB

7. Aksi Boikot



Foto/People

Tak berhenti di situ, pemboikotan terhadap Snow White semakin kuat setelah Disney mengumumkan bahwa perilisan film ini akan ditunda satu tahun akibat aksi mogok para aktor pada 2023. Banyak penggemar yang merasa bahwa keputusan ini bukan hanya karena mogok kerja, tetapi juga karena Disney ingin meredam reaksi negatif yang terus berkembang di media sosial.

Bahkan, pemutaran perdana film ini dikabarkan akan diperkecil skalanya untuk menghindari lebih banyak kritik yang bisa mencoreng citra film tersebut sebelum tayang di bioskop.
(dra)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More