Mencicipi Lembut dan Manisnya Bolu Kemojo, Khas Riau

Kamis, 19 November 2020 - 11:40 WIB
Bolu Kemojo. Foto/craftlog
JAKARTA - Bolu kemojo merupakan jajanan khas Riau. Bolu berwarna hijau ini memiliki tekstur yang lembut dan rasa manis yang lumer di mulut. Jajanan ini bisa dimakan kapan saja. Baik sebagai camilan di sore hari bersama teh hangat atau malam hari, hingga sajian saat pesta pernikahan.

Karenanya, bolu kemojo salah satu oleh-oleh yang wajib Anda cicipi saat mengunjungi Riau. Namun, membuat sendiri di rumah juga bisa. Tidak perlu jauh-jauh ke Riau, bolu kemojo bisa dibuat dengan mudah di rumah. Tertarik untuk mencobanya? Berikut resep membuat bolu kemojo dikutip dari Endeustv, Kamis (19/11).





Bahan-bahan :

400 ml santan sedang

50 ml air pandan suji

50 g margarin

ΒΌ sdt garam

125 g gula pasir
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More