Sutradara asal Korea Ditunjuk Jadi Ketua Juri Festival Film Venesia 2021
Sabtu, 16 Januari 2021 - 09:44 WIB
Selain itu, film fiksi ilmiahnya, Snowpiercer, yang dibintangi Chris Evans, John Hurt, Tilda Swinton, Ed Harris, dan Octavia Spencer, menandai terobosan internasional utama Bong Joon-ho, diikuti oleh Okja pada 2017. Dia juga dinobatkan sebagai salah satu dari 100 Orang Paling Berpengaruh di 2020.
Dianggap sebagai salah satu dari tiga festival film utama, bersama dengan Festival Film Cannes dan Festival Film Internasional Berlin, Festival Film Venesia adalah satu-satunya festival besar yang mengadakan acaranya secara langsung pada September mendatang di tengah pandemi Covid-19.
Festival Film Venesia 2021 dijadwalkan berlangsung pada 1-11 September 2021.
Dianggap sebagai salah satu dari tiga festival film utama, bersama dengan Festival Film Cannes dan Festival Film Internasional Berlin, Festival Film Venesia adalah satu-satunya festival besar yang mengadakan acaranya secara langsung pada September mendatang di tengah pandemi Covid-19.
Festival Film Venesia 2021 dijadwalkan berlangsung pada 1-11 September 2021.
(nug)
Lihat Juga :
tulis komentar anda