Gibran dan Wishnutama Berencana Bangun Sandbox di Lokananta Solo
Kamis, 04 Maret 2021 - 20:54 WIB
Menurut Wishnu, ada beberapa potensi yang bisa diimplementasikan di studio musik yang dibangun 29 Oktober 1956 itu.
Selain dimanfaatkan sebagai sandbox, creatif hub, atau pusat UMKM kreatif, ruang-ruang yang ada juga bisa dimanfaatkan untuk kegiatan kreatif lainnya. Wishnu mengaku baru pertama kali mengunjungi Lokananta, sehingga akan mempelajari terlebih dulu.
Sandbox adalah sebuah pusat inkubasi yang melahirkan startup-startup baru. Biasanya diisi oleh anak anak muda yang berbakat, memiliki gagasan, pekerja keras dari berbagai latar belakang, baik teknologi, desain, bisnis dan pemasaran.
Di Indonesia, istilah Sandbox sendiri mulai popular saat drama Korea serial berjudul “Startup” viral.
Selain dimanfaatkan sebagai sandbox, creatif hub, atau pusat UMKM kreatif, ruang-ruang yang ada juga bisa dimanfaatkan untuk kegiatan kreatif lainnya. Wishnu mengaku baru pertama kali mengunjungi Lokananta, sehingga akan mempelajari terlebih dulu.
Sandbox adalah sebuah pusat inkubasi yang melahirkan startup-startup baru. Biasanya diisi oleh anak anak muda yang berbakat, memiliki gagasan, pekerja keras dari berbagai latar belakang, baik teknologi, desain, bisnis dan pemasaran.
Di Indonesia, istilah Sandbox sendiri mulai popular saat drama Korea serial berjudul “Startup” viral.
(wur)
tulis komentar anda