Empat Foto Ini Tunjukkan Pangeran Philip Penyayang Keluarga
Jum'at, 09 April 2021 - 21:02 WIB
JAKARTA - Berita duka datang dari Kerajaan Inggris. Pangeran Philip, suami Ratu Elizabeth II dilaporkan meninggal dunia hari ini, Jumat (9/4). Dia mengembuskan napas terakhir di usia 99 tahun, tepat dua bulan sebelum hari ulang tahunnya yang ke-100.
Berita tersebut diumumkan Istana Buckingham melalui situs resmi dan media sosial mereka.
"Dengan kesedihan yang mendalam Yang Mulia Ratu telah mengumumkan kematian suaminya tercinta, Yang Mulia Pangeran Philip , Duke of Edinburgh. Yang Mulia meninggal dengan damai pagi ini di Kastil Windsor," jelas Istana Buckingham dalam keterangannya.
Semasa hidupnya, Pangeran Philip dikenal sebagai suami yang setia dan sangat mencintai keluarganya. Dia bahkan menjadi permaisuri dari raja pemimpin Inggris mana pun.
Untuk mengenang kembali sosok pria yang sangat inspiratif dan dihormati oleh warga Inggris itu, berikut MNC Portal rangkumkan potret kebersamaan Pangeran Philip dengan Ratu Elizabeth II.
Bersama Putri Anne
Foto: Instagram @hrhprincephillip
Berita tersebut diumumkan Istana Buckingham melalui situs resmi dan media sosial mereka.
"Dengan kesedihan yang mendalam Yang Mulia Ratu telah mengumumkan kematian suaminya tercinta, Yang Mulia Pangeran Philip , Duke of Edinburgh. Yang Mulia meninggal dengan damai pagi ini di Kastil Windsor," jelas Istana Buckingham dalam keterangannya.
Semasa hidupnya, Pangeran Philip dikenal sebagai suami yang setia dan sangat mencintai keluarganya. Dia bahkan menjadi permaisuri dari raja pemimpin Inggris mana pun.
Untuk mengenang kembali sosok pria yang sangat inspiratif dan dihormati oleh warga Inggris itu, berikut MNC Portal rangkumkan potret kebersamaan Pangeran Philip dengan Ratu Elizabeth II.
Bersama Putri Anne
Foto: Instagram @hrhprincephillip
tulis komentar anda