Mayoritas Perempuan Tak Rutin Skirining Kesehatan untuk Kanker, Ini Penjelasannya

Sabtu, 25 September 2021 - 04:35 WIB


Dalam situs resminya, Hologic menyebutkan ada sekitar 1,5 miliar wanita di seluruh dunia tidak melakukan pemeriksaan kesehatan untuk salah satu dari empat penyakit paling kritis dalam 12 bulan terakhir (ketika disurvei tahun 2020).

CEO Hologic, Stephen P. MacMillan menyebutkan ia berharap dengan adanya hasil survei ini, para wanita di dunia menjadi tahu bahwa mereka perlu dan butuh untuk melakukan tes skrining kesehatan.

“Melalui laporan ini, para wanita memberi tahu kami apa yang mereka butuhkan. Kita semua perlu mendengarkan dan kemudian bertindak, bersama-sama,” bunyi pernyataan Stephen dalam surat yang dilampirkan pada survei tersebut.
(hri)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More