10 Film Populer Hollywood yang Terinspirasi dari Anime
Minggu, 27 Maret 2022 - 20:38 WIB

Satoshi Kon adalah salah satu sutradara anime terbaik sepanjang masa. Saksi bakat hebatnya termasuk JoJo’s Bizarre Adventure, Tokyo Godfather, dan Paprika. Tapi, Darren Aronofsky memakai masterpiece lain Kon untuk drama psikologis pemenang Oscar, Black Swan, yaitu anime berjudul Perfect Blue. Keduanya punya cerita tentang gadis muda yang dibuat bermasalah dengan seorang peniru dan menjauhi keluarga serta teman di jalan menuju ketenaran. Dari adegan spesifik sampai fakta kalau Aronofsky membeli hak Perfect Blue dari Kon, persamaannya banyak dan tidak bisa dihindari.
1. Inception — Paprika

Inception adalah salah satu film yang membingungkan. Tapi, film garapan Christopher Nolan ini dibuat tanpa inspirasi dari platform lain. Platform itu adalah anime Paprika karya Satoshi Kon. Selain fakta kalau kedua film ini berkaitan dengan konsep mesin yang digunakan untuk mempengaruhi dan berdampak pada mimpi orang lain, adegan spesifik di Inception, seperti pertarungan di balai berputar, sepertinya dipinjam langsung dari Paprika. Nolan bahkan mengatakan, Paprika punya pengaruh besar dalam pembuatan Inception.
(alv)
Lihat Juga :
tulis komentar anda