Kesehatannya Dipantau Dokter Terawan, Tukul Arwana Diberi Vaksin Nusantara

Selasa, 24 Mei 2022 - 08:58 WIB


"Sebelumnya kan kalau ketemu orang masih bingung siapa ini, sekarang udah fokus dan pemahamannnya lebih cepat," kata Kimon.

"Kalau ditanyain makan apa, makan ini mau gak? Walaupun belum bisa menjawab, beliau mengacungkan jempol tanda beliau mau," ungkapnya lagi.

Seperti diketahui, Tukul Arwana mengalami pendarahan di otak pada 22 September 2021. Sang presenter dilarikan ke rumah sakit di hari yang sama dan mendapat tindakan medis operasi.

Pada 16 Oktober 2022, Tukul diperbolehkan pulang dari Rumah Sakit Pusat Otak Nasional (RS PON). Sejak itu, dia menjalani rawat jalan di rumahnya.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More