7 Hal yang Sebenarnya Kaum Introvert Ingin Orang Lain Tahu
Jum'at, 09 September 2022 - 14:56 WIB
Dalam sebuah jurnal berjudul Personality and Affective Forecasting: Trait Introverts Underpredict The Hedonic Benefits of Acting Extraverted (2013) yang disusun oleh Zelenski JM dan kawan-kawan, disebutkan bahwa pembicaraan singkat adalah sesuatu yang cringe bagi para introvert karena mereka membutuhkan alasan untuk mengobrol.
Jadi, cobalah untuk memulai percakapan yang menarik tentang sesuatu yang introvert sukai dan kamu akan melihat bahwa mereka bisa menjadi orang yang paling cerewet dalam seketika.
5. Menjadi Introvert Berbeda dengan Agorafobia
Foto:Joshua Rawson-Harris/Unsplash
Agorafobia adalah salah satu jenis gangguan kecemasan yang muncul dari rasa takut yang akut dan terus-menerus saat berada di tempat umum. Biasanya, orang dengan agorafobia takut meninggalkan rumah atau pergi ke tempat ramai.
Namun, hanya karena para introvert suka menyendiri dan betah tinggal di rumah bukan berarti mereka semua mengidap agorafobia. Meskipun mungkin ada orang introvert yang mengidap agorafobia, tetapi orang yang introvert belum tentu agorafobia.
6. Para Introvert juga Menyukai Tantangan dan Kerja Tim
Foto:Kindel Media/Pexels
Jadi, cobalah untuk memulai percakapan yang menarik tentang sesuatu yang introvert sukai dan kamu akan melihat bahwa mereka bisa menjadi orang yang paling cerewet dalam seketika.
5. Menjadi Introvert Berbeda dengan Agorafobia
Foto:Joshua Rawson-Harris/Unsplash
Agorafobia adalah salah satu jenis gangguan kecemasan yang muncul dari rasa takut yang akut dan terus-menerus saat berada di tempat umum. Biasanya, orang dengan agorafobia takut meninggalkan rumah atau pergi ke tempat ramai.
Namun, hanya karena para introvert suka menyendiri dan betah tinggal di rumah bukan berarti mereka semua mengidap agorafobia. Meskipun mungkin ada orang introvert yang mengidap agorafobia, tetapi orang yang introvert belum tentu agorafobia.
6. Para Introvert juga Menyukai Tantangan dan Kerja Tim
Foto:Kindel Media/Pexels
Lihat Juga :
tulis komentar anda