Deretan Brand Kosmetik Korea Halal yang Dijual di Indonesia

Rabu, 14 Desember 2022 - 11:27 WIB
Memiliki klaim vegan, produk kecantikan Belif sebagian besar berbahan dasar herbal. Produk brand satu ini juga ramah untuk kulit acne prone, karena berbahan dasar air. Formulanya juga bebas pewarna buatan, tanpa tambahan perfum atau wangi artifisial.

6. Missha

Setelah 16 tahun, Missha masih menjadi brand kosmetik Korea paling terkenal di Tanah Air. Brand ini sendiri berdiri pada tahun 2000 di Korea, kemudian mulai melebarkan sayapnya ke pasar Indonesia pada 2006.

Produk-produknya terbukti aman karena sudah melewati pemeriksaan BPOM. Apalagi mereka juga mengusung konsep natural.

7. Whamisa

Whamisa telah mengantongi berbagai penghargaan terkait produknya yang ramah lingkungan sehingga memiliki klaim sebagai Certified Organic K-Beauty.

Berbeda dari brand lain yang mendefinisikan produknya berdasarkan jenis formula dan bahan dasarnya, Whamisa hadir dengan produk-produk yang diperuntukkan untuk jenis kulit tertentu.



Mau kulit kering atau berminyak, Anda bisa dengan mudah menemukan skincare mana yang cocok untuk keadaan kulit.
(nug)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More