GTV Love Jogja Konser Istimewa Ya Gaes Ya Hadirkan Kotak Band hingga Inul Daratista

Sabtu, 25 Februari 2023 - 22:05 WIB
loading...
GTV Love Jogja Konser...
GTV Love Jogja Konser Istimewa Ya Gaes Ya menghadirkan sederet musisi Tanah Air. Mulai dari Kotak Band, Judika, Inul Daratista, Ghea Youbi hingga Tri Suaka. Foto/Yohanes Demo
A A A
JOGJAKARTA - GTV Love Jogja Konser Istimewa Ya Gaes Ya menghadirkan sederet musisi ternama Tanah Air. Mulai dari Kotak Band , Judika , Inul Daratista , Ghea Youbi hingga Tri Suaka.

Diselenggarakan di Lapangan Sapta Marga Yonif 403, Sleman, Sabtu (25/2/2023), GTV Love Jogja Konser Istimewa Ya Gaes Ya hadir untuk lebih dekat dengan penonton dan memperkenalkan program GTV ke masyarakat.

"Jogja sebagai salah satu kota yang cukup besar dalam arti kontribusi penonton ke TV digital dalam hal ini GTV sangat besar," kata Head of Programming GTV Agustinus Abimanyu di Lapangan Sapta Marga Yonif 403, Jogja, Sabtu (25/2/2023).

"Jadi kita ingin dapat lebih banyak menarik minat warga. Juga untuk memberi tahu bahwa GTV hadir di Jogja," sambungnya.



Melalui GTV Love Jogja Konser Istimewa Ya Gaes Ya, Agustinus berharap bisa menghibur masyarakat. Menurutnya, Jogja merupakan kota besar sehingga hiburan ini disuguhkan dengan kolaborasi musisi terkenal.

"Kita ingin menghibur masyarakat Jogja," jelas Agustinus.

Selain Kotak Band, Judika, Inul Daratista, Ghea Youbi dan Tri Suaka, GTV Love Jogja Konser Istimewa Ya Gaes Ya dimeriahkan oleh Nabila Maharani, Ras Muhammad, Vita Alvia Yan Yoshua, hingga Daniel Pattimana.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Its Family Time! Sambil...
It's Family Time! Sambil Kumpul Keluarga, Lebaran Ini Makin Berwarna Bareng Deretan Film Seru di GTV Seharian!!!
Its Family Time! Lebaran...
It's Family Time! Lebaran Anti Sepi karena Ada Animasi Seru yang Siap Temani di Big Movies Platinum Family GTV!
Its Family Time! Seharian...
It's Family Time! Seharian Keliling Rumah Tetangga, Sampai Rumah Waktunya Nonton Film-film Keren di Big Movies Platinum GTV!
Its Family Time! Awali...
It's Family Time! Awali Hari si Kecil Lebih Menyenangkan Bareng Cocomelon dan Sahabat di GTV!
Its Family Time! Biar...
It's Family Time! Biar Libur Lebaran Makin Seru, Jangan Lupa Silaturahmi ke Bikini Botton Jaya di Spongebob Squarepants GTV!
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Panggilan Buat Kamu si Paling Update, Semua Tren Viral Dunia Ada di Kisah Viral Specta GTV!
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Cek Rekomendasi Destinasi Seru ala Gen-Z di Eksplorazi GTV!
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Jelajahi Rekomendasi Makanan Enak Bareng Famous Chef di Rating 5 GTV!
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Ridho Terjebak Konspirasi Mematikan di Episode Terakhir Series 12 Hari di GTV!
Rekomendasi
Kapal Feri Terbakar...
Kapal Feri Terbakar di Perairan Banten, 12 ABK Berhasil Dievakuasi
Rekor Angkutan Lebaran...
Rekor Angkutan Lebaran 2025: KAI Daop 4 Semarang Layani Ratusan Ribu Penumpang
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
Berita Terkini
Sinopsis Film Pabrik...
Sinopsis Film Pabrik Gula, Adaptasi Thread Simpleman yang Disebut Mirip KKN Desa Penari
41 menit yang lalu
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
1 jam yang lalu
Paula Verhoeven Ungkap...
Paula Verhoeven Ungkap Hidupnya Lebih Tenang, Isyaratkan Sudah Ikhlas Berpisah dari Baim Wong
2 jam yang lalu
Dehidrasi Bisa Picu...
Dehidrasi Bisa Picu Stroke, E-Money Khusus Dukung Kesehatan Masyarakat
3 jam yang lalu
Ruben Onsu Sudah Hafal...
Ruben Onsu Sudah Hafal Surat Pendek dan Lancar Salat usai Mualaf
4 jam yang lalu
Kim Soo Hyun Bantah...
Kim Soo Hyun Bantah Paksa Sulli Beradegan Telanjang di Film Real
5 jam yang lalu
Infografis
Tatib Direvisi, DPR...
Tatib Direvisi, DPR Bisa Copot Kapolri hingga Pimpinan KPK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved