Kembalinya Raden Kian Santang Season 3, Hadirkan Sosok Prabu Siliwangi yang Berbeda dari Sebelumnya

Selasa, 07 Maret 2023 - 15:52 WIB
loading...
Kembalinya Raden Kian...
Kembalinya Raden Kian Santang mulai tayang perdana pada Kamis, 16 Maret 2023, ditayangkan setiap hari, pukul 21.30 WIB. Foto/Dok MNCTV
A A A
JAKARTA - Kembalinya Raden Kian Santang Season 3 (KRKS) kini menjadi sinetron kolosal yang ditunggu-tunggu oleh para pemirsa setia MNCTV pada season baru kali ini.

Kisah Kian Santang yang selalu menjadi pahlawan yang melindungi kerajaan Pajajaran menhadapi musuh-musuh kuat yang ingin menaklukan kerajaan tersebut. 'Kembalinya Raden Kian Santang Season 3' kini hadir kembali dengan season terbaru dan ditunggu-tunggu oleh para pemirsa yang tayang perdana pada Kamis, 16 Maret 2023, ditayangkan setiap hari, pukul 21.30 WIB.

Di season terbaru kali ini,sinetron Kembalinya Raden Kian Santang menghadirkan beberapa karakter lama dan baru papan atas yang siap meramaikan, seperti Alwi Assegaf (Kian Santang), Inne Azri (Subanglarang), Armando Jordy (Layang Kesuma), Suheil Bisyir (Surawisesa), Ridho Degantara (Walangsungsang), Rien Tammy (Rara Santang), Airiska Fitria (Kentringmanik), Selvy Kitty (Ambat Kasih), Panji Zoni (Banyak Ngampar), Ananda George (Prabu Siliwangi), dan David Chalik (Syekh Pudak Willis).



MNCTV melakukan wawancara dengan para pemeran Kembalinya Raden Kian Santang Season 3, yakni Ananda George, Selvy Kitty, dan Innez Azri disela-sela kesibukan syuting penggarapan sinetron kolosal ini.

Ananda George, Selvy Kitty, dan Innez Azri dalam perannya di season terbaru kali ini, tidak banyak perubahan karakter yang berbeda dan dipastikan KRKS akan hadir lebih fresh dengan alur cerita yang lebih seru, serta memastikan akan memberikan yang terbaik untuk pemirsa MNCTV dan penggemar setia KRKS.

“Hanya di Kembalinya Raden Kian Santang Season 3 ini, Prabu jauh dari kehidupan kerajaan sebelumnya, seperti sosok yang merindukan anak-anak,” kata Ananda George sebagai Prabu Siliwangi.
“Kalau Ambat Kasih di season kali ini akan menjadi lebih antagonis,” ujar Selvy Kitty
“Kalau Bunda Subang Larang, masih dengan karakter yang sama, yaitu lembut dan selalu menengahi” ucap Innez Azri.

Saksikan info update seputar sinetron kolosal Kembalinya Raden Kian Santang Season 3 dan kegiatan di balik layar di IG Official MNCTV @officialmnctv dan @RadenKianSantang.



Saksikan terus program-program MNCTV dengan kualitas gambar bersih dan suara jernih di kanal digital MNCTV, Palembang 35 UHF, Banjarmasin 47 UHF, Denpasar 42 UHF, Jakarta 28 UHF, Bandung 41 UHF, Surabaya 41 UHF, Yogyakarta 41 UHF, Surakarta 41 UHF, Semarang 45 UHF. Scan ulang sesuai dengan kanal masing-masing kotamu, serta gunakan Set Top Box yang terverifikasi.

Follow akun TikTok dan Instagram @officialmnctv untuk mendapatkan update terbaru dan konten – konten yang menarik seputar program-program MNCTV. Seluruh program-program MNCTV bisa disaksikan di aplikasi RCTI+ atau di www.rctiplus.com.
(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
Tim Beautifities Menjadi...
Tim Beautifities Menjadi Jutawan Baru di Family 100 MNCTV, Bawa Pulang Total Hadiah 62 Juta Rupiah
Wujudkan Mimpi Menjadi...
Wujudkan Mimpi Menjadi Bintang Dangdut, MNCTV Hadirkan Program Terbaru Dangdut 24 Karat Karaoke Dadakan
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
Menghadirkan Karya-karya...
Menghadirkan Karya-karya Terbaik Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat di MNCTV
Hadiah Mobil dan Uang...
Hadiah Mobil dan Uang Tunai 50 Juta Rupiah Terus Mengalir, Saksikan Keseruan Family 100, Setiap Hari Pukul 19.30 WIB di MNCTV
MNCTV Rumahnya Musik...
MNCTV Rumahnya Musik Dangdut Hadirkan Program Terbaru: Dangdut 24 Karat Karaoke Dadakan
Rekomendasi
Pemprov DKI Potong Pajak...
Pemprov DKI Potong Pajak Pembelian BBM 5%, Harga Bensin Bisa Turun?
Hari Bumi Sedunia, Pramono...
Hari Bumi Sedunia, Pramono Ajak Warga Matikan Lampu Satu Jam Malam Nanti
Adies Kadir Rekomendasikan...
Adies Kadir Rekomendasikan Peningkatan Status Kantor Imigrasi Kelas I TPI Balikpapan
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
2 jam yang lalu
Diluar Nalar! Tenny...
Diluar Nalar! Tenny Tap Ungkap Kisah Nyata Ruda Paksa Paling Mencekam di Kanal YouTube
3 jam yang lalu
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
3 jam yang lalu
Netizen Heboh, Maroon...
Netizen Heboh, Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Kolaborasi Perdana di Lagu Priceless
3 jam yang lalu
MIUBaby Ukuran Jumbo...
MIUBaby Ukuran Jumbo Resmi Dirilis, Jawaban untuk Kebutuhan si Kecil
4 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved