Ketua IDI Imbau Masyarakat Tetap ke Dokter seusai Lakukan Pengobatan Ida Dayak

Rabu, 05 April 2023 - 09:58 WIB
loading...
Ketua IDI Imbau Masyarakat...
Ketua Ikatan Dokter Indonesia, dr. Adib Khumaidi, SpOT, meminta masyarakat tidak lupa melakukan pemeriksaan ke dokter usai jalani pengobatan Ida Dayak. / Foto: Aldhi Chandra
A A A
JAKARTA - Pengobatan tradisional Ida Dayak saat ini begitu viral di tengah masyarakat. Pasalnya, pengobatannya diklaim mampu berbagai penyakit seperti patah tulang, hingga kanker secara instan.

Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI), dr. Adib Khumaidi, SpOT, pun meminta masyarakat untuk tidak lupa melakukan pemeriksaan ke dokter.

Hal tersebut untuk mengetahui apakah pengobatan Ida Dayak ini benar-benar bisa menyembuhkan --berdasarkan ilmu medis- dan untuk dievaluasi lebih baik.



"Saya cuma ingin mengingatkan kepada masyarakat, kalau pun sekarang ada yang berobat ke sana, kemudian ingin melihat, kalaupun ada kesembuhan, nanti bisa datang ke kita untuk bisa kita evaluasi," tutur dr. Adib usai konferensi pers di Gedung PB IDI Jakarta, Selasa, 4 April 2023.

Dia pun memparkan bahwa pengobatan Ida Dayak itu tidak ada dalam ilmu kedokteran atau medis. Dokter Adib menilai, ini bisa jadi pengobatan tradisional. Guna memastikan kesembuhan pasien, maka perlu dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu.

Dokter Adib pun menepis dugaan adanya kekecewaan masyarakat pada dokter. Menurutnya, masyarakat lebih memilih pengobatan Ida Dayak karena faktor filosofi dan sosiologis, di mana masyarakat ingin sembuh secara instan.



"Menganggap ini adalah sebuah pengobatan cepat buat mereka. Dan apalagi pada kondisi-kondisi kronik illness atau mungkin terminal illness, yang dia sudah berobat ke mana-mana, dan tidak ada harapan, saya kira ini menjadi sebuah pilihan buat masyarakat," pungkasnya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
DJ Nathalie Holscher...
DJ Nathalie Holscher Viral Setelah Disawer Ratusan Juta di Sidrap, Siapa Dia?
Viral! Karakter Film...
Viral! Karakter Film ‘Jumbo’ Dibuat dari Sisa Cukuran Rambut, Ditonton 2 Juta Kali
Arti dan Penjelasan...
Arti dan Penjelasan Istilah Ani-ani yang Viral di TikTok
Arti Kata Stecu yang...
Arti Kata Stecu yang Viral di TikTok, dari Lagu Faris Adam hingga Simbol Gaya Hidup Gen Z
3 Potret Terbaru Bu...
3 Potret Terbaru Bu Guru Salsa, Tunjukkan Bakat Menyanyi yang Tak Terduga
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Panggilan Buat Kamu si Paling Update, Semua Tren Viral Dunia Ada di Kisah Viral Specta GTV!
Ridwan Kamil Klarifikasi...
Ridwan Kamil Klarifikasi Tuduhan Berselingkuh: Saya hanya Bertemu Satu Kali
Drama Korea Weak Hero...
Drama Korea Weak Hero Class 1 2022 Jadi Viral, Posisi Pertama di Netflix
Inilah Arti dan Cara...
Inilah Arti dan Cara Membuat Tren Velocity yang Viral di Tiktok
Rekomendasi
Menag Ajak Jemaat Gereja...
Menag Ajak Jemaat Gereja Katedral Jaga Warisan Pemikiran Paus Fransiskus
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer AS vs China 2025, Dua Superpower yang Berseteru
Sinopsis One On One...
Sinopsis One On One - drg. Arianti Anaya: di Balik Viralnya Oknum Dokter Asusila
Berita Terkini
Akad Nikah Luna Maya...
Akad Nikah Luna Maya dan Maxime Bouttier Digelar Tertutup, Lokasi Dirahasiakan
20 menit yang lalu
Its Family Time! Setiap...
Its Family Time! Setiap Hari Ide Shaun Selalu Bikin Peternakan Kacau!
40 menit yang lalu
Apakah Jennifer Coppen...
Apakah Jennifer Coppen dan Justin Hubner Pacaran? Terbaru Kencan di London
1 jam yang lalu
VISION+ Bersama Viu...
VISION+ Bersama Viu Rilis Official Poster Series Sugar Daddy, Megan Domani Tampil Mesra di Sebelah Darius Sinathrya
1 jam yang lalu
7 Film Indonesia Terlaris...
7 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Tahun, Nomor 1 Tembus 10 Juta Penonton
1 jam yang lalu
Profil dan Biodata Jennifer...
Profil dan Biodata Jennifer Coppen yang Kencan dengan Justin Hubner di London
2 jam yang lalu
Infografis
2 Negara NATO akan Kirim...
2 Negara NATO akan Kirim Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved