Rekomendasi 6 Tempat Berburu Buah Tangan Terbaik di Jakarta
loading...
A
A
A
JAKARTA - Berburu oleh-oleh menjadi salah satu agenda yang sayang dilewatkan ketika berkunjung ke Jakarta . Terdapat banyak lokasi untuk mendapatkan buah tangan buat sanak keluarga dan teman di rumah.
Berbagai oleh-oleh khas Jakarta bisa dijadikan suvenir ketika Anda pulang dari Jakarta. Dan berikut rekomendasi 6 tempat terbaik untuk membeli oleh-oleh di Jakarta.
Tempat untuk berburu oleh oleh pertama adalah Thamrin City. Di tempat ini banyak menawarkan berbagai baju batik, kebaya encim, hingga souvenir lucu yang bisa Anda jadikan oleh-oleh ketika pulang kampung.
Letaknya yang ada di tengah kota, menjadikan Thamrin city sebagai tempat membeli oleh-oleh yang strategis bagi para pelancong.
Sarinah adalah pusat perbelanjaan tertua di Jakarta, bahkan Indonesia, yang terletak di Jalan MH Thamrin.
Sarinah menyuguhkan banyak suvenir seperti baju batik, tas, perhiasan, gantungan kunci, mug, topi, dan beragam suvenir lainnya mulai dari harga Rp30.000 hingga jutaan rupiah.
Berbagai oleh-oleh khas Jakarta bisa dijadikan suvenir ketika Anda pulang dari Jakarta. Dan berikut rekomendasi 6 tempat terbaik untuk membeli oleh-oleh di Jakarta.
1. Thamrin City
(Foto: istimewa)Tempat untuk berburu oleh oleh pertama adalah Thamrin City. Di tempat ini banyak menawarkan berbagai baju batik, kebaya encim, hingga souvenir lucu yang bisa Anda jadikan oleh-oleh ketika pulang kampung.
Letaknya yang ada di tengah kota, menjadikan Thamrin city sebagai tempat membeli oleh-oleh yang strategis bagi para pelancong.
2. Sarinah
(Foto: istimewa)Sarinah adalah pusat perbelanjaan tertua di Jakarta, bahkan Indonesia, yang terletak di Jalan MH Thamrin.
Sarinah menyuguhkan banyak suvenir seperti baju batik, tas, perhiasan, gantungan kunci, mug, topi, dan beragam suvenir lainnya mulai dari harga Rp30.000 hingga jutaan rupiah.