Putri Anne Pamer Foto Pakai Hoodie dengan Helai Rambut Terlihat, Netizen Sebut Sudah Lepas Hijab

Selasa, 18 April 2023 - 17:45 WIB
loading...
Putri Anne Pamer Foto...
Putri Anne beberapa kali terlihat tak memakai hijab dalam postingannya di media sosial. Foto/Instagram Putri Anne
A A A
JAKARTA - Putri Anne beberapa kali terlihat tak memakai hijab dalam postingannya di media sosial. Istri Arya Saloka itu kerap menutup bagian kepalanya hanya dengan hoodie.

Seperti dalam salah satu postingan yang kemudian diunggah ulang oleh akun TikTok tokoonline__. Tampak di sana Putri Anne berfoto di dalam mobil sambil tertawa lebar hingga memperlihatkan gigi-giginya yang putih. Sementara tubuh artis kelahiran 1990 ini terlihat dibalut hoodie warna abu-abu, yang sekaligus jadi penutup rambutnya yang selama ini diketahui selalu terlindungi oleh hijab. Tak ketinggalan, Anne juga memakai topi untuk lebih menutupi mahkota di kepalanya itu.



Kendati demikian, rambut Putri Anne tetap saja terlihat di bagian kanan dan kirinya. Menyaksikan potret ini, netizen langsung tergelitik untuk berkomentar. Mereka banyak yang menyoroti penampilan Anne tanpa hijab, tapi malah suka menutup rambutnya dengan hoodie. Bahkan ada netizen yang mengira Anne sudah lepas hijab.

"Konsep hijrahnya gimna?" tanya salah seorang netizen.

"Kwkwk ini rambyt sja keluar sni sna," timpal netizen lain.



Putri Anne Pamer Foto Pakai Hoodie dengan Helai Rambut Terlihat, Netizen Sebut Sudah Lepas Hijab

Foto/TikTok

"Oh iya hijabnya ketingalan," celetuk yang lain.

"Eia udh ga di krudung ya baru liat," kata netizen.

"Oooooihhhhhh .. dah kbuka ya????" cecar yang lain.

"Koq aq enda phm maunya wanita ini pke hodie atau jilbab y...koq aq gmn githu," ujar netizen lain.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Kontestan Indonesian...
5 Kontestan Indonesian Idol 2025 dengan Followers Terbanyak, Juaranya Shabrina Leanor
Akad Nikah Luna Maya...
Akad Nikah Luna Maya dan Maxime Bouttier Digelar Tertutup, Lokasi Dirahasiakan
Apakah Jennifer Coppen...
Apakah Jennifer Coppen dan Justin Hubner Pacaran? Terbaru Kencan di London
Profil dan Biodata Jennifer...
Profil dan Biodata Jennifer Coppen yang Kencan dengan Justin Hubner di London
Luna Maya Ungkap Persiapan...
Luna Maya Ungkap Persiapan Menikah dengan Maxime Bouttier, Pastikan Berjalan Lancar
Robby Purba Ungkap Perjalanan...
Robby Purba Ungkap Perjalanan Mistis Furi Harun Mengenai Boneka Arwah di Episode Terbaru Bisikan Gaib
Robby Purba Terkejut!...
Robby Purba Terkejut! Boneka Arwah Furi Harun Pernah Ramal Jodoh Pevita Pearce
Terjerat Narkoba, Fachri...
Terjerat Narkoba, Fachri Albar Terancam 12 Tahun Penjara
Justin Bieber Dituduh...
Justin Bieber Dituduh Terlibat Aliran Sesat, Sahabat Langsung Menjauh
Rekomendasi
Keluarga Kenzha Ezra...
Keluarga Kenzha Ezra Laporkan Kapolres Jakarta Timur ke Propam
QRIS Diprotes AS, Begini...
QRIS Diprotes AS, Begini Tanggapan Menko Airlangga
Tim Hukum Hasto Minta...
Tim Hukum Hasto Minta Jaksa Buka CCTV Ruangan Merokok Kantor KPK untuk Buktikan Klaim Wahyu
Berita Terkini
Dituduh Kena HIV dan...
Dituduh Kena HIV dan Selingkuh, Paula Verhoeven Kena Mental
8 menit yang lalu
7 Makanan Pantangan...
7 Makanan Pantangan Darah Tinggi, Hindari Agar Tensi tetap Terkendali
15 menit yang lalu
Viral Justin Bieber...
Viral Justin Bieber Rekam Aksi Paparazi yang Kejar-kejar Dirinya: Ini Harus Dihentikan
27 menit yang lalu
5 Kontestan Indonesian...
5 Kontestan Indonesian Idol 2025 dengan Followers Terbanyak, Juaranya Shabrina Leanor
55 menit yang lalu
Akad Nikah Luna Maya...
Akad Nikah Luna Maya dan Maxime Bouttier Digelar Tertutup, Lokasi Dirahasiakan
1 jam yang lalu
Its Family Time! Setiap...
Its Family Time! Setiap Hari Ide Shaun Selalu Bikin Peternakan Kacau!
1 jam yang lalu
Infografis
Menghidupkan Kenangan...
Menghidupkan Kenangan Foto Lama dengan Aplikasi MyHeritage
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved