5 Rekomendasi Tempat Makan di Pekanbaru yang Murah, Nomor 4 Habiskan 100 Mangkok dalam Sehari

Rabu, 21 Juni 2023 - 09:16 WIB
loading...
A A A
5. Rumah Makan Cuik (H3)
5 Rekomendasi Tempat Makan di Pekanbaru yang Murah, Nomor 4 Habiskan 100 Mangkok dalam Sehari

Foto/ist

Rumah makan ini terkenal karena menyajikan kelezatan kuliner tradisional Minang yang autentik. Menu makanan yang menjadi favorit di tempat ini adalah Gulai Ikan Baung, karena menu tersebut memiliki rasa kuat akan rempah dengan harga sangat terjangkau.

Tidak hanya Gulai Ikan Baung, Anda juga dapat mencicipi menu lain seperti Ikan Selais Goreng hingga olahan seafood lainnya. Mereka juga masih menggunakan kayu bakar untuk proses olahan masakan.

Alamatnya berada di Jl. Yos Sudarso, Sri Meranti, Kec. Rumbai, Kota Pekanbaru, Riau 28154 dengan jam buka mulai pukul 11.00 - 15.00 WIB. Harga menunya mulai dari Rp22.000. MG/Vanya Aisy Nourzaki
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Peluncuran OREO Space...
Peluncuran OREO Space Dunk, Biskuit Favorit Tembus Atmosfer
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Jajanan Kaki Lima Terbaik di Dunia, Siomay Juaranya
Rekomendasi Kuliner...
Rekomendasi Kuliner Ala Chef Ini Gak Boleh Kamu Lewatkan!
TWELVE Chinese Dining...
TWELVE Chinese Dining Rilis Menu Wok This Way, Comfort Food Tiongkok Berbalut Gaya Modern
6 Makanan yang Sebaiknya...
6 Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Mudik Lebaran, Bikin Ngantuk
Cara Membuat Ketupat...
Cara Membuat Ketupat Empuk dan Tahan Lama, Sajian Wajib saat Lebaran
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Jelajahi Rekomendasi Makanan Enak Bareng Famous Chef di Rating 5 GTV!
Bobon Santoso Soroti...
Bobon Santoso Soroti 2 Kejanggalan Konten Masak Willie Salim, Menu Buka Puasa Dimasak Jam 7 Malam
Fenita Arie Emosi Konten...
Fenita Arie Emosi Konten Rendang Willie Salim Hilang 200 Kg di Palembang: Kamu Kan Diundang Baik-baik
Rekomendasi
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Garuda Muda Dicukur 0-6!
Dokter Pemerkosa Pasien...
Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bisa Dihukum Kebiri, Veronica Tan: Patut Dipertimbangkan
Presiden Prabowo dan...
Presiden Prabowo dan Raja Abdullah II Sepakati Kerja Sama Pendidikan hingga Ekonomi
Berita Terkini
Miss Indonesia Monica...
Miss Indonesia Monica Sembiring Bangun Akses Air Bersih di Kampung Ciseke Banten
3 jam yang lalu
Gagas Proyek Pembangunan...
Gagas Proyek Pembangunan Air Bersih, Miss Indonesia Ungkap Antusias Warga
3 jam yang lalu
YIPB, OVO, dan Grab...
YIPB, OVO, dan Grab Luncurkan Uji Coba MBG di Sekolah Khusus Tangerang Raya
5 jam yang lalu
BWAP Miss Indonesia,...
BWAP Miss Indonesia, 300 Warga Banten akan Nikmati Air Bersih dan Fasilitas MCK
5 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Resmikan Program Air Bersih BWAP Miss Indonesia di Kampung Ciseke Banten
6 jam yang lalu
Perbandingan Karier...
Perbandingan Karier Militer Pangeran William vs Harry, Siapa Lebih Berdedikasi?
7 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved