Daftar Nominasi Blue Dragon Series Awards 2023 dan Bedanya dengan Baeksang Arts Awards

Senin, 26 Juni 2023 - 17:25 WIB
loading...
A A A
Ini sedikit berbeda dengan pemilihan pemenang dari Blue Dragon Series Awards. Para jurinya menggabungkan antara para praktisi, profesional, dan penonton.

Awalnya, para penonton dipersilakan memilih drama dan pemain yang layak menjadi nomine. Pemungutan suara ini dilakukan kurang lebih selama satu bulan.

Dari sini, enam juri akan memilih nomine yang sudah dipilih oleh penonton maupun para juri lainnya, termasuk para reporter berita hiburan Sports Chosun. Setelah itu, barulah keenam juri memilih pemenang tiap kategori dari Blue Dragon Series Awards.

Sebagai catatan, pada 2022, Blue Dragon Series Awards dan Baeksang Arts Awards sama-sama menobatkan D.P sebagai drama terbaik. Sementara untuk aktor terbaik masing-masing adalah Lee Jung-jae (Squid Game) dan Junho 2PM (The Red Sleeve). Untuk aktris terbaik, masing-masing adalah Kim Go-eun (Yumi's Cells) dan Kim Tae-ri (Twenty-Five Twenty-One).

(ita)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Drama Korea Terbaik...
5 Drama Korea Terbaik Park Bo Gum selain When Life Gives You Tangerines
Penjelasan Ending Newtopia...
Penjelasan Ending Newtopia dan Kemungkinan Hadirnya Season 2
Gegara Kim Soo Hyun,...
Gegara Kim Soo Hyun, Netizen Tuntut Produksi Blu-Ray Queen Of Tears Dibatalkan
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun 2 Kali Ancam Kim Sae Ron, Netizen Bingung soal Ganti Rugi Queen Of Tears
Penyebab Film Real Jeblok,...
Penyebab Film Real Jeblok, Dibintangi Kim Soo Hyun
IU Blak-blakan Akui...
IU Blak-blakan Akui Syuting When Life Gives You Tangerines dalam Keadaan Mabuk
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
5 Drama Korea dengan...
5 Drama Korea dengan Rating Tertinggi Maret 2025, Nomor 2 Kisah Cinta Lintas Zaman
Rekomendasi
Sangarnya Korupsi Miliader...
Sangarnya Korupsi Miliader Truong My Lan, dari Tilap Rp448 Triliun hingga Pencucian Uang Rp293,9 Triliun
Jejak Pendidikan Willie...
Jejak Pendidikan Willie Salim, Konten Kreator yang Viral karena Tragedi Rendang Hilang di Palembang
Ramai Konten Rendang...
Ramai Konten Rendang Willie Salim, CFRIST Ingatkan Perilaku Hidup di Dunia yang Terbalik
Berita Terkini
Hidup di Bawah Tekanan,...
Hidup di Bawah Tekanan, Bianca Censori Takut Cerai dengan Kanye West
31 menit yang lalu
3 Potret Bibe Cheriva,...
3 Potret Bibe Cheriva, Pacar Thom Haye yang Jarang Tersorot Kamera
1 jam yang lalu
Rayakan HUT ke-8, Bolt...
Rayakan HUT ke-8, Bolt Berhasil Pecahkan Rekor Muri
1 jam yang lalu
Inilah Arti dan Cara...
Inilah Arti dan Cara Membuat Tren Velocity yang Viral di Tiktok
1 jam yang lalu
Rizky Billar Optimistis...
Rizky Billar Optimistis Timnas Indonesia Tekuk Bahrain di GBK: Harapan Itu Masih Ada
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Selasa 25 Maret 2025: Kasih Tak Bahagia Tinggal Bersama Andra
2 jam yang lalu
Infografis
Houthi Klaim Mampu Gagalkan...
Houthi Klaim Mampu Gagalkan Serangan Udara AS dan Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved