20 Ucapan Iduladha untuk Rekan Kerja, Singkat dan Bermakna!

Rabu, 28 Juni 2023 - 20:05 WIB
loading...
20 Ucapan Iduladha untuk...
Pemerintah Republik Indonesia telah menetapkan Hari Raya Iduladha jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Pemerintah Republik Indonesia telah menetapkan Hari Raya Iduladha jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023. Dalam kesempatan ini, alangkah baiknya jika saling mengucapkan selamat Iduladha kepada orang terdekat, termasuk rekan kerja .

Mengucapkan selamat Hari Raya Iduladha untuk rekan kerja menjadi salah satu cara untuk menyambung silaturahmi. Ucapan yang dilontarkan biasanya berisi doa dan harapan baik untuk rekan kerja maupun keluarganya.


Berikut 20 ucapan selamat Hari Raya Iduladha untuk rekan kerja:

1. Selamat Hari Raya Iduladha 1444 Hijriyah. Semoga wujud cinta kita kepada Allah SWT dapat diwujudkan dengan meningkatkan rasa kepedulian terhadap sesama.

2. Selamat Iduladha untuk Anda dan keluarga. Semoga keberkahan selalu menyertai kita semua.

3. Selamat merayakan Hari Raya Iduladha 1444 Hijriyah. Semoga kita semua selalu dilimpahi penuh rezeki.

4. Selamat Hari Raya Iduladha 1444 H 2023 Masehi. Semoga rezeki kita selalu dilancarkan oleh Allah SWT.

5. Selamat memperingati Hari Raya Iduladha 2023 untuk teman-teman semua. Mohon maaf lahir dan batin ya.

6. Selamat Iduladha. Semoga Allah selalu membimbing dan mengisi hidup Anda dengan kebaikan dan kebahagiaan.

7. Selamat Hari Raya Iduladha 2023! Semoga kesuksesan, cinta, dan tawa selalu menjadi bagian dari hidup Anda, hari ini, dan kedepannya!

8. Momen bahagia Hari Raya Iduladha 2023 telah tiba. Saya berdoa kepada Allah SWT semoga Anda diberikan kebahagiaan, kesehatan dan kekayaan. Selamat melewati momen bahagia ini bersama dengan orang yang Anda cintai.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2976 seconds (0.1#10.140)