10 Drama Korea KBS Rating Tertinggi selama 5 Tahun Terakhir (2019-2023)

Kamis, 05 Oktober 2023 - 10:18 WIB
loading...
10 Drama Korea KBS Rating...
Drama Korea KBS rating tertinggi selama lima tahun terakhir di antaranya diisi serial Oasis yang tayang pada 2023. Foto/KBS
A A A
JAKARTA - Drama Korea di KBS 1 dan KBS 2 tayang setiap hari, bahkan sehari bisa memiliki dua waktu penayangan dari serial yang berbeda.

KBS atau Korean Broadcasting System adalah stasiun TV nasional di Korea Selatan yang sudah ada sejak 1927. Mereka memiliki empat saluran, dua di antaranya adalah KBS 1 dan KBS 2. KBS 1 adalah saluran yang menayangkan beragam program televisi pada umumnya, sedangkan KBS 2 khusus untuk tayangan hiburan (entertainment).

Untuk daftar ini, tulisan hanya akan mencantumkan drama yang tayang di KBS 2 untuk penayangan hari Senin-Selasa dan Rabu-Kamis saja. Sedangkan untuk penayangan drama pada Sabtu-Minggu tidak dimasukkan karena ratingnya selalu jauh di atas drama Korea pada umumnya yang tayang di stasiun TV manapun, yaitu belasan persen bahkan biasanya menembus 20%.



Berikut ini 10 drama Korea KBS 2 dengan rating tertinggi selama lima tahun terakhir (2019-2023) per 5 Oktober 2023.

1. When the Camellia Blooms (2019)

10 Drama Korea KBS Rating Tertinggi selama 5 Tahun Terakhir (2019-2023)

Foto: KBS


Drama Korea KBS dengan rating tertinggi jatuh ke tangan drama romantis dan thriller When the Camellia Blooms. Angkanya mencapai 23,8% yang jatuh pada episode final (episode 40). Serial yang tayang pada Rabu-Kamis ini mencatat rating rata-rata nasionalnya sebesar 13,9%.

When the Camellia Blooms menceritakan kehidupan janda satu anak bernama Oh Dong-baek (Gong Hyo-jin) yang pindah ke desa dan membuka bar di sana. Hal ini membuatnya jadi bahan gosip tetangga. Namun di tengah itu, ada polisi polos baik hati yang jatuh cinta padanya, yaitu Hwang Yong-sik (Kang Ha-neul).

Tak hanya ratingnya yang sangat tinggi, When the Camellia Blooms juga meraih piala daesang (gelar utama) dari Baeksang Arts Awards. Aktor Kang Ha-neul juga membawa pulang piala aktor terbaik dari ajang yang sama. Serial penuh pelajaran hidup ini bisa ditonton di Netflix.

2. Liver or Die (2019)

10 Drama Korea KBS Rating Tertinggi selama 5 Tahun Terakhir (2019-2023)

Foto: KBS
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
6 Drama Korea Komedi...
6 Drama Korea Komedi Romantis dengan Rating Tinggi, Bikin Baper dan Ngakak
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The Art Negotiation, Masa Depan Sanin Group Masih Menggantung
Penjelasan Ending The...
Penjelasan Ending The White Lotus Season 3, Kematian Mengejutkan dan Rahasia Besar Terungkap
Penjelasan Ending Karma...
Penjelasan Ending Karma dan Peluang Hadirnya Season 2
Review Karma, Drama...
Review Karma, Drama Korea Terbaru Shin Min-ah yang Gelap dan Sarat Intrik
5 Drama Korea Mirip...
5 Drama Korea Mirip Undercover High School, Penuh Aksi dan Ketegangan
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Penjelasan Ending When...
Penjelasan Ending When Life Gives You Tangerines dan Kemungkinan Season 2
Rekomendasi
Alfamart Sahabat Posyandu...
Alfamart Sahabat Posyandu bersama Sweety Jangkau Lebih dari 10.000 Ibu dan Balita
Dokter Kandungan di...
Dokter Kandungan di Garut Jadi Tersangka Kasus Pelecehan Seksual Terhadap Pasien
Menguat Tipis, Rupiah...
Menguat Tipis, Rupiah Ditutup ke Rp16.833 per Dolar AS Sore Ini
Berita Terkini
Sinetron Kau Ditakdirkan...
Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Tayang Perdana di RCTI, Pemain dan Kru Gelar Syukuran
19 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 113: Permintaan Rujuk Lingga Pada Arini
49 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 209: Kejutan Amira untuk Biru
1 jam yang lalu
Menghadirkan Karya-karya...
Menghadirkan Karya-karya Terbaik Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat di MNCTV
1 jam yang lalu
Hadiah Mobil dan Uang...
Hadiah Mobil dan Uang Tunai 50 Juta Rupiah Terus Mengalir, Saksikan Keseruan Family 100, Setiap Hari Pukul 19.30 WIB di MNCTV
2 jam yang lalu
Paula Verhoeven Merasa...
Paula Verhoeven Merasa Dirugikan dengan Putusan Cerai, Tegaskan Tak Pernah Selingkuh
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved