Amanda Manopo Idap Epilepsi, Mudah Kambuh saat Lelah

Rabu, 18 Oktober 2023 - 09:20 WIB
loading...
A A A


"Di lokasi sempat lagi dialog-dialog tiba-tiba langsung lewat aja. Tapi mungkin karena aku udah dewasa, aku coba untuk kontrol segala macam dan akhirnya ya udah biasa aja. Karena itu semua kan tergantung dari pikiran," ungkap Amanda.

Kini agar penyakit epilepsinya tidak kambuh, pemain film Indigo itu benar-benar memperhatikan jadwal kerjanya. Amanda selalu memastikan tubuhnya mendapat istirahat yang cukup.

"Jam syutingnya harus sehat. Karena kalau diforsir, nanti takutnya sakit. Nanti kalau sakit, nggak bisa syuting," tandasnya.
(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2046 seconds (0.1#10.140)