5 Minuman untuk Panas Dalam yang Efektif, Patut Dicoba!

Senin, 30 Oktober 2023 - 14:19 WIB
loading...
5 Minuman untuk Panas...
Minuman untuk panas dalam bisa menjadi alternatif yang baik untuk meredakan sakit tenggorokan. Foto/ MNC Media.
A A A
JAKARTA - Minuman untuk panas dalam bisa jadi alternatif yang baik untuk meredakan sakit tenggorokan jika Anda belum sempat memeriksakan diri ke dokter.

Panas dalam dapat menyebabkan rasa tidak nyaman dan nyeri di area tenggorokan serta di seluruh tubuh. Panas dalam sendiri merupakan kondisi sakit tenggorokan yang membuat penderitanya merasa nyeri.

Untuk menghilangkan ketidaknyamanan ini, Anda bisa mengonsumsi obat-obatan dari dokter, atau minuman herbal yang dikenal dapat membantu meredakan panas dalam. Berikut adalah beberapa minuman untuk panas dalam yang bisa Anda coba.

5 Minuman untuk Panas Dalam


1. Teh

Daun teh bermanfaat untuk melawan peradangan sekaligus meredakan nyeri. Minum secangkir teh hangat tanpa gula dapat mengurangi inflamasi pada tenggorokan karena panas dalam yang menyebabkan rasa tidak nyaman ketika menelan atau berbicara.

2. Cincau

Di balik warnanya yang hitam pekat, cincau menyimpan banyak khasiat, termasuk meredakan panas dalam. Kandungan karbohidrat, kalsium, fosfor, vitamin (A, B1, C), air, yang cukup banyak membuat cincau dipercaya sebagai alternatif untuk menghilangkan panas dalam.

3. Sarang Burung

Minuman sarang burung walet apabila dikonsumsi dapat meningkatkan kekebalan tubuh. Berbagai penyakit seperti flu, batuk, termasuk panas dalam dapat kita hindari apabila kesehatan tubuh terjaga.

Sistem imun atau kekebalan tubuh sangat penting, tanpa adanya sistem imun maka tubuh akan mudah terserang penyakit. Sarang burung walet melalui kandungan yang terdapat di dalamnya dapat membuat sistem imun dalam tubuh kita terjaga.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Menjaga Relevansi Bisnis...
Menjaga Relevansi Bisnis di Era Dinamis lewat Conference
Standar Keamanan dan...
Standar Keamanan dan Kenyamanan Layanan Sewa Mobil untuk Perjalanan Bisnis
Strategi Hemat Biaya...
Strategi Hemat Biaya untuk Tiket Pesawat dalam Perjalanan Bisnis
Cara Bijak Memanfaatkan...
Cara Bijak Memanfaatkan Gaji untuk Liburan
Tukar Poin Smartfren...
Tukar Poin Smartfren di Mister Aladin, Banyak Keuntungan Menanti!
Mengukur Keberhasilan...
Mengukur Keberhasilan Bisnis dari Partisipasi dalam Exhibition
Libur Lebaran Makin...
Libur Lebaran Makin Seru! Tur & Aktivitas Diskon s.d Rp100.000
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
Pentingnya Lokasi Strategis...
Pentingnya Lokasi Strategis saat Booking Hotel untuk Perjalanan Bisnis
Rekomendasi
5 Fakta Lodewijk Freidrich...
5 Fakta Lodewijk Freidrich Paulus, Mantan Danjen Kopassus yang Ditunjuk Jadi Wamenko Polkam
Nova Arianto Minta Maaf...
Nova Arianto Minta Maaf Timnas Indonesia U-17 Gagal ke Semifinal Piala Asia U-17
Tetangga Indonesia Menolak...
Tetangga Indonesia Menolak Tawaran China untuk Gandengan Tangan Melawan Tarif AS
Berita Terkini
Menjaga Relevansi Bisnis...
Menjaga Relevansi Bisnis di Era Dinamis lewat Conference
1 jam yang lalu
Katy Perry Siap Terbang...
Katy Perry Siap Terbang ke Luar Angkasa Bersama Tim Perempuan dengan Blue Origin
2 jam yang lalu
5 Hal yang Perlu Dilakukan...
5 Hal yang Perlu Dilakukan sebelum Sedot Lemak, Biar Tetap Aman
3 jam yang lalu
Nyaris Capai 2 Juta...
Nyaris Capai 2 Juta Penonton, Sekuel Film Qodrat 3 Siap Diproduksi
4 jam yang lalu
Miss Indonesia Monica...
Miss Indonesia Monica Sembiring Bangun Akses Air Bersih di Kampung Ciseke Banten
9 jam yang lalu
Gagas Proyek Pembangunan...
Gagas Proyek Pembangunan Air Bersih, Miss Indonesia Ungkap Antusias Warga
9 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved