Catat! Ini Cara Menggunakan Slow Cooker untuk Memasak dan Menghangatkan Makanan

Rabu, 01 November 2023 - 19:45 WIB
loading...
Catat! Ini Cara Menggunakan...
Cara menggunakan slow cooker untuk memasak dan menghangatkan makanan sedikit berbeda, terutama pada pengaturan waktu dan suhunya. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Cara menggunakan slow cooker untuk memasak dan menghangatkan makanan sedikit berbeda, terutama pada pengaturan waktu dan suhunya.

Slow cooker cocok untuk menyajikan makanan yang membutuhkan proses memasak yang panjang. Hal ini dapat membantu para ibu rumah tangga untuk dapat mengerjakan banyak kegiatan di dapur.

Selain itu, slow cooker juga memiliki beberapa kelebihan lain yang membuatnya menjadi pilihan yang populer di kalangan pengguna. Alat ini memiliki efisiensi energi yang tinggi serta kebutuhan daya rendah karena hanya menggunakan panas rendah selama proses memasak. Anda tidak perlu takut menggunakan cooker ini akan membuat tagihan listrik meningkat.

Lantas, bagaimana cara menggunakan slow cooker, baik itu memasak maupun memanaskan makanan?

Cara Menggunakan Slow Cooker





Untuk Memasak


Serupa dengan rice cooker, fungsi slow cooker juga dapat digunakan untuk memasak . Biasanya, alat ini sering digunakan untuk memasak makanan pendamping ASI (MPASI) karena dapat menjaga nutrisi makanan yang baik untuk asupan bayi.

Pertama, siapkan makanan yang akan dimasak. Letakkan dalam wadah tahan panas. Lalu, masukkan ke dalam slow cooker dan set waktu memasak yang diperlukan.

Beberapa rekomendasi makanan yang bisa dihasilkan dari slow cooker adalah sup, bubur, bumbu, hingga kue. Selain itu, alat ini juga dapat menjadi salah satu teknik untuk mengempukan daging tanpa merubah kandungan gizi. Memasak menggunakan alat ini juga dapat membuat bumbu semakin meresap.

Untuk Menghangatkan


Tidak hanya untuk memasak, peralatan dapur berikut dapat sebagai alat untuk menghangatkan hidangan . Kamu tidak perlu takut makanan menjadi gosong atau berkurang kandungan airnya. Dengan cara ini kamu masih bisa tetap mengonsumsi makanan seperti kondisi awal.

Caranya mudah. Pertama, siapkan terlebih dahulu makanan yang akan dihangatkan. Lalu, masukan ke dalam slow cooker. Pilih mode warm dan setting waktu yang dibutuhkan untuk menghangatkan. Sebab, menghangatkan makanan yang diambil dari lemari es berbeda dengan makanan yang disimpan di luar kulkas.

Itulah tujuh tips aman bersepeda. Dapatkan Special Offer berupa diskon hingga 56% untuk pembelian sepeda AladinMall . Nikmati pula fasilitas Gratis Ongkir sesuai syarat dan ketentuan yang berlaku. So, buruan download aplikasi AladinMall di Play Store dan App Store .

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Strategi Komunikasi...
Strategi Komunikasi Internal yang Efisien melalui Town Hall Meetings Terintegrasi
Standar Keamanan dan...
Standar Keamanan dan Kenyamanan Layanan Sewa Mobil untuk Perjalanan Bisnis
Strategi Hemat Biaya...
Strategi Hemat Biaya untuk Tiket Pesawat dalam Perjalanan Bisnis
Cara Bijak Memanfaatkan...
Cara Bijak Memanfaatkan Gaji untuk Liburan
Tukar Poin Smartfren...
Tukar Poin Smartfren di Mister Aladin, Banyak Keuntungan Menanti!
Mengukur Keberhasilan...
Mengukur Keberhasilan Bisnis dari Partisipasi dalam Exhibition
Libur Lebaran Makin...
Libur Lebaran Makin Seru! Tur & Aktivitas Diskon s.d Rp100.000
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
Pentingnya Lokasi Strategis...
Pentingnya Lokasi Strategis saat Booking Hotel untuk Perjalanan Bisnis
Rekomendasi
Mahfud MD Ungkap Rakyat...
Mahfud MD Ungkap Rakyat Dukung Kejagung Bongkar Mafia Peradilan
Pengusaha China Ejek...
Pengusaha China Ejek Tarif Trump: Barang Mewah di AS Dibuat dengan Cost Murah
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
Berita Terkini
5 Gejala Batu Ginjal...
5 Gejala Batu Ginjal yang Terlihat saat Buang Air Kecil
31 menit yang lalu
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 117: Misi Mulia Lingga & Perkembangan Kandungan Arini
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 214: Tantangan Biru Jelang Pelantikannya Jadi CEO
2 jam yang lalu
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
2 jam yang lalu
5 Rekomendasi Sleeper...
5 Rekomendasi Sleeper Bus Jakarta - Bali untuk Perjalanan Nyaman dan Praktis
2 jam yang lalu
Infografis
Mengapa Mesir dan Yordania...
Mengapa Mesir dan Yordania Tolak untuk Menampung Pengungsi Gaza?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved