Konser Coldplay Sukses Digelar di Jakarta, Chris Martin Ucapkan Terima Kasih ke Pemerintah Indonesia

Kamis, 16 November 2023 - 13:20 WIB
loading...
A A A


"Kami sebagai band sangat senang karena di manapun kalian berada, kita semua terhubung dengan musik," jelas Chris Martin.

"Ini show yang sangat luar biasa. Terima kasih nyanyian kalian semua masuk ke dalam hati saya," sambungnya.

Selain itu, Rahmania Astrini didapuk menjadi pembuka konser Coldplay. Dia membawakan enam lagu, termasuk lagu barunya. Band Maliq & D'Essentials juga menjadi penampilan kejutan di konser tersebut.

"Terima kasih untuk Jakarta. Saya sangat senang. Saya berjanji akan kembali lagi di Jakarta," pungkas Chris Martin.

(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1888 seconds (0.1#10.140)