Kasus Cacar Monyet di Indonesia Tembus 57 Kasus, 39 Positif HIV

Sabtu, 25 November 2023 - 13:30 WIB
loading...
A A A


“Vaksinasi juga sudah dilakukan, dosis pertama sudah diberikan kepada 495 orang dan menyusul dosis kedua yang sudah kita mulai pada 21 November,” ujarnya.

Di sisi lain, dr Hanny mengimbau masyarakat untuk melakukan pencegahan mulai dari praktik seks yang aman serta menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat.

Sementara jika muncul gejala mengarah cacar monyet seperti muncul bintik-bintik merah dan demam, dr Hanny menyarankan untuk segera memeriksakan diri ke fasilitas kesehatan terdekat.
(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2265 seconds (0.1#10.140)