6 Tips untuk Mendapatkan Tidur yang Lebih Berkualitas

Rabu, 29 November 2023 - 02:00 WIB
loading...
6 Tips untuk Mendapatkan...
Tidur merupakan kebutuhan yang penting bagi semua orang. Alasannya, tidur sangat penting untuk sel, organ, dan jaringan tubuh untuk bekerja secara normal. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Tidur merupakan kebutuhan yang penting bagi semua orang. Alasannya, karena tidur sangat penting untuk sel, organ, dan jaringan tubuh untuk bekerja secara normal. Oleh sebab itulah, Anda perlu menjaga kualitas tidur sebaik mungkin.

Seperti pada temuan Survei Herbalife Asia Pacific Health Priority 2023, mengungkapkan bahwa responden di Asia Pasifik membagikan bahwa meningkatkan kesehatan secara keseluruhan (51 persen), menjaga kualitas tidur lebih yang baik (46 persen), dan meningkatkan kekebalan tubuh (46 persen) adalah tiga tujuan kesehatan utama yang ingin mereka capai.

Chairman Herbalife Nutrition Institute David Heber mengatakan mendapatkan pola tidur yang cukup berkualitas sangat penting untuk kesehatan dan kesejahteraan tubuh secara keseluruhan.

“Tidur merupakan kunci untuk membantu tubuh kita tetap sehat. Namun, pola tidur akan terganggu apabila memiliki tingkat kecemasan yang tinggi, terutama di masa yang tidak pasti. Tidur membantu kita menavigasi waktu stres dengan lebih baik” kata David Heber.



Menurut National Institute of Health (NIH), tidur mendukung berbagai fungsi penting termasuk metabolisme, kesehatan otak dan dapat berdampak pada kondisi kesehatan tertentu seperti obesitas. Penelitian juga menunjukkan bahwa sepertiga orang Amerika mengalami periode insomnia, dan satu dari 10 mengalami tiga malam tanpa tidur setiap minggu selama berbulan-bulan.

Dengan kualitas tidur yang penting bagi pikiran dan tubuh, berikut adalah beberapa tips untuk mendapatkan tidur yang lebih baik malam ini:

1. Memperhatikan Pola Makan

Kecemasan yang tinggi dapat menyebabkan kelelahan, berdampak negatif pada suasana hati kita dan menyebabkan kurang tidur, sehingga sulit untuk membuat pilihan nutrisi yang sehat. Memperhatikan pola makan dapat membantu Anda mengelola tingkat stres dan mengubah cara Anda menanggapi stres. Berhentilah makan dan ngemil setidaknya tiga jam sebelum tidur.

Ini memungkinkan pencernaan yang tepat dan membantu Anda menghindari mulas yang dapat membuat Anda tetap terjaga di malam hari.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Makanan Pantangan...
7 Makanan Pantangan Darah Tinggi, Hindari Agar Tensi tetap Terkendali
Waspada! Narsis Berlebihan...
Waspada! Narsis Berlebihan Bisa Jadi Tanda Gangguan Jiwa
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
5 Gejala Batu Ginjal...
5 Gejala Batu Ginjal yang Terlihat saat Buang Air Kecil
Langkah Nyata Menuju...
Langkah Nyata Menuju Hidup Sehat Dimulai dari Skrining Kesehatan yang Tepat
Mengenal Moluskum Kontagiosum,...
Mengenal Moluskum Kontagiosum, Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci
4 Ikan yang Boleh Dimakan...
4 Ikan yang Boleh Dimakan Penderita Darah Tinggi, Baik untuk Jantung
Pria Ini Idap Penyakit...
Pria Ini Idap Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci, Kenali Gejalanya
Jalan Kaki 2 Menit setelah...
Jalan Kaki 2 Menit setelah Makan Bisa Kurangi Risiko Diabetes dan Penyakit Jantung
Rekomendasi
5 Fakta Pangeran Al...
5 Fakta Pangeran Al Waleed, Sleeping Prince yang Sudah Koma 19 Tahun
Kadis LH Tangsel Jadi...
Kadis LH Tangsel Jadi Tersangka Korupsi Pengelolaan Sampah Rp25 Miliar, Aset Lahan Disita
2 Bandar Narkoba Kabur,...
2 Bandar Narkoba Kabur, Polres Pamekasan Janjikan Hadiah Rp10 Juta bagi Informan
Berita Terkini
Dahsyatnya Weekend Siap...
Dahsyatnya Weekend Siap Mengguncang Alun-Alun Cibodas Bareng Trio Macan Hingga Idol Korea WHIB
1 jam yang lalu
TOP 10 MasterChef Indonesia...
TOP 10 MasterChef Indonesia Season 12 Siap Hadirkan Tantangan Menantang, Menguji Ketelitian dan Kecepatan Para Kontestan!
1 jam yang lalu
Gober Parijs Van Java:...
Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang Hanya di RCTI!
2 jam yang lalu
Usia Muda, Karya Mendunia:...
Usia Muda, Karya Mendunia: Brand Fesyen Ini Buktikan Perempuan Bisa Berdaya dan Memberdayakan
4 jam yang lalu
Thariq Halilintar Jelang...
Thariq Halilintar Jelang Kelahiran Anak Pertamanya: Lagi Belajar Jadi Ayah yang Baik
4 jam yang lalu
5 Cara Ampuh Mengatasi...
5 Cara Ampuh Mengatasi Radang Amandel Tanpa Operasi, Aman dan Alami
4 jam yang lalu
Infografis
8 Tanda Orang yang Mendapatkan...
8 Tanda Orang yang Mendapatkan Lailatul Qadar, Apa Saja?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved