Ammar Zoni Bakal Rehabilitasi usai 3 Kali Terjerat Kasus Narkoba? Begini Kata Polisi

Jum'at, 15 Desember 2023 - 16:15 WIB
loading...
Ammar Zoni Bakal Rehabilitasi...
Kepolisian Polres Metro Jakarta Barat menjelaskan soal kemungkinan Ammar Zoni menjalani rehabilitasi ketiga kalinya. Foto/ mpi.
A A A
JAKARTA - Kepolisian Polres Metro Jakarta Barat menjelaskan soal kemungkinan Ammar Zoni menjalani rehabilitasi atas kasus dugaan penyalahgunaan narkoba ketiga kalinya.

Meski termasuk kategori residivis, pihak kepolisian masih merekomendasikan Ammar Zoni untuk menjalani rehabilitasi. Ini karena status Ammar masih tergolong pemakai atau pecandu narkoba.



"Yang bersangkutan sudah masuk kategori pemakai," ujar Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol M. Syahduddi di kantornya, Jumat (15/12/2023).

Kendati demikian, polisi tetap menyerahkan kebijakan rehabilitasi kepada pihak Pengadilan.

"Nanti akan mempertimbangkan itu dari pengadilan," tuturnya.

Di sisi lain, Syahduddi menegaskan bahwa proses hukum terhadap Ammar Zoni akan terus dilanjutkan.

Kini, polisi tengah memburu pemilik barang haram berinisial Y asal Jakarta Utara usai mengamankan AH, pemasok ganja dan sabu ke Ammar Zoni.



"Proses hukum terhadap Ammar tetap dilaksanakan secara tuntas. Jelas barbuk yang disampaikan, namun dari pihak Pengadilan ketika nanti ada pertimbangan yang lain apakah perlu direhab atau tidak itu keputusan Pengadilan disamping vonis," ujarnya.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Merasa Tidak Bersalah,...
Merasa Tidak Bersalah, Pangeran Harry Bangga Cerita Pernah Pakai Narkoba
Justin Bieber Kembali...
Justin Bieber Kembali Diduga Gunakan Narkoba, Kepergok Pegang Ganja
Meghan Markle Diduga...
Meghan Markle Diduga Konsumsi dan Distribusikan Narkoba, Bagikan Ganja di Pesta Pernikahan
Cerita Fariz RM Pakai...
Cerita Fariz RM Pakai Narkoba Lagi, Ada Masalah Keluarga sejak Tahun Lalu
Alasan Fariz RM Berkali-kali...
Alasan Fariz RM Berkali-kali Konsumsi Narkoba: Tekanan Popularitas Buat Saya Tergelincir
Perjalanan Karier Fariz...
Perjalanan Karier Fariz RM, Musisi Legendaris yang Kembali Terjerat Kasus Narkoba
Riwayat Kasus Narkoba...
Riwayat Kasus Narkoba Fariz RM, Pertama Kali Ditangkap 2007
9 Fakta Penangkapan...
9 Fakta Penangkapan Fariz RM Terkait Kasus Narkoba Keempat Kalinya
Fariz RM Sempat Mengelak...
Fariz RM Sempat Mengelak saat Ditangkap: Saya Nggak Tahu Apa-apa Pak
Rekomendasi
Antisipasi Macet di...
Antisipasi Macet di Pantura, Polresta Cirebon Tongkrongi Titik Rawan Macet
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
Mathew Baker Target...
Mathew Baker Target Lolos Fase Grup Piala Asia U-17 dan Jaga Clean Sheet
Berita Terkini
Benarkah Mengonsumsi...
Benarkah Mengonsumsi Telur Bisa Menyebabkan Kanker Payudara?
30 menit yang lalu
Rumah Tangga Kanye West...
Rumah Tangga Kanye West dan Bianca Censori Dikabarkan Retak, di Ambang Perceraian
1 jam yang lalu
Tom Holland Umumkan...
Tom Holland Umumkan Judul Resmi Spider-Man 4, Brand New Day Siap Tayang 2026
2 jam yang lalu
Dokter Richard Lee Rayakan...
Dokter Richard Lee Rayakan Lebaran Pertama sebagai Mualaf, Istri Setia Menemani
3 jam yang lalu
Salam Perpisahan Slamet...
Salam Perpisahan Slamet Rahardjo untuk Ray Sahetapy: Pulang ke Tempat Tuhan
4 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 35: Saatnya Perang Dimulai Kembali
5 jam yang lalu
Infografis
3 Pertolongan Pertama...
3 Pertolongan Pertama Usai Digigit Hewan Rabies
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved