Vision+ dan Otoklix Kerja Sama Bagikan Voucher Perawatan Mobil Ambulans Gratis

Selasa, 02 Januari 2024 - 14:00 WIB
loading...
Vision+ dan Otoklix...
Vision+ dan Otoklix bekerja sama membagikan voucher perawatan mobil ambulans gratis dalam rangka mempromosikan original series Montir Cantik yang sedang tayang. Foto/Syifa Fauziah
A A A
JAKARTA - Vision+ dan Otoklix bekerja sama membagikan voucher perawatan mobil ambulans gratis dalam rangka mempromosikan original series Montir Cantik yang sedang tayang. Salah satu yang beruntung adalah Ahmad Setiadi Wibowo.

Acara ini sukses digelar di Jakarta pada Kamis, 21 Desember 2023. Head of Marketing & Research Otoklix Rininta Bella mengatakan pihaknya memulai kerjasama dengan Vision+ lewat tayangan series Montir Cantik.

"Kali ini kita support Vision+ dan MNC Peduli menyerahkan bantuan untuk kendaraan ambulans, dan happy banget buat kerjasama yang lebih jauh dan berdampak lagi," kata Rininta.



Lewat kegiatan CSR ini, Rininta menjelaskan pihaknya akan menyediakan paket service lengkap dari detailing sampai perawatan mesin mobil. Voucher tersebut senilai Rp7 juta per ambulans.

"Bentuknya voucher bisa diklaim sama pemilik ambulans," jelasnya.

Dengan adanya kegiatan ini, Rininta berharap Otoklix bisa membantu detailing dan perawatan mesin dari ambulans. Sehingga bisa lebih terawat saat mau dipakai kapanpun oleh masyarakat luas.



"Bisa langsung digunakan dalam kondisi prima dan bersih tentunya. Karena detailing kita pun ada fogging, desinfektan dan lain-lain sehingga aman buat siapapun yang ada di dalam ambulan itu," pungkasnya.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Ngabuburit Seru! Ramadan...
Ngabuburit Seru! Ramadan Makin Asyik dengan Tontonan Seru di VISION+
Saksikan Akting Kocak...
Saksikan Akting Kocak Ajil Ditto dan Davina Karamoy di Series Culture Shock, Simak Cara Nontonnya Berikut!
Dhea Ananda Debut di...
Dhea Ananda Debut di Series Culture Shock VISION+, Meranin Single Mom dari Muara Enim
Pentingnya Pemberdayaan...
Pentingnya Pemberdayaan Ekonomi bagi Wanita, Bantu Tekan Kasus KDRT
Spekta 7 Indonesian...
Spekta 7 Indonesian Idol: Persaingan Makin Ketat, Siapa yang Bertahan?
Weekend Seru Nonton...
Weekend Seru Nonton Film Transformers di VISION+, Link Nonton di Sini
Vision+ Dukung Women...
Vision+ Dukung Women Empowerment Bersama Liberty Society, Gelar Acara Gala of Hope
Rekomendasi
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
Naik 14%, BSI Siapkan...
Naik 14%, BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Menjelang Idulfitri 1446 H
Memperluas Edukasi dan...
Memperluas Edukasi dan Literasi Aset Kripto lewat Program Pintu Goes to Office
Berita Terkini
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
1 jam yang lalu
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
2 jam yang lalu
Ustaz Derry Sulaiman...
Ustaz Derry Sulaiman Sebut Denny Sumargo dan Willie Salim Akan Segera Mualaf
2 jam yang lalu
Kim Soo Hyun yang Pertama...
Kim Soo Hyun yang Pertama Kali Mendekati Kim Sae Ron dan Menyatakan Cinta
3 jam yang lalu
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
4 jam yang lalu
Ini Solusi Kulit Sehat...
Ini Solusi Kulit Sehat dan Bercahaya di Tengah Gaya Hidup Aktif
4 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved