Resep Donat Mini untuk Camilan Sore, Cukup 5 Bahan

Sabtu, 27 Januari 2024 - 15:00 WIB
loading...
Resep Donat Mini untuk...
Resep donat mini untuk camilan sore hari bisa dibuat hanya dengan menggunakan lima bahan. Kudapan ini tidak menggunakan ragi atau fermentasi seperti umumnya. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Resep donat mini untuk camilan sore hari bisa dibuat hanya dengan menggunakan lima bahan saja. Menariknya, kudapan ini tidak menggunakan ragi atau fermentasi seperti pada umumnya.

Meski demikian, resep donat mini untuk camilan sore hari ini tetap enak dan lembut sehingga siapa saja pasti menyukainya. Mengingat hanya lima bahan yang digunakan, cara membuatnya pun mudah dan cepat.

Mereka yang baru belajar masak pun bisa mencoba resep donat mini untuk camilan sore ini. Tertarik untuk membuatnya?

Resep Donat Mini untuk Camilan Sore



Berikut resep donat mini untuk camilan sore dirangkum dari Endeus TV, Sabtu (27/1/2024).



Bahan-bahan:

150 g tepung terigu serbaguna
1 sdm gula pasir
200 ml susu cair
Minyak goreng
2 bungkus minuman cokelat bubuk
10 keping biskuit Oreo, remukkan

Cara Membuat:

Dalam wadah, campur terigu, gula pasir dan susu cair. Aduk hingga rata, uleni hingga bisa dibentuk.

Bentuk adonan bulat kecil sebesar bakso mini. Goreng dalam minyak banyak panas hingga matang, angkat, tiriskan.

Sajikan donat mini dengan taburan minuman cokelat bubuk dan biskuit remuk.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Resep Minuman Penurun...
Resep Minuman Penurun Kolesterol, Solusi Sehat usai Santap Makanan Lebaran Berlemak
Tebar Kebaikan di Ramadan,...
Tebar Kebaikan di Ramadan, Semprong Berbagi Kebahagiaan dengan Anak Yatim
Berbuka Puasa Jadi Lebih...
Berbuka Puasa Jadi Lebih Istimewa dengan 5 Camilan Lezat Ini
Luncurkan Produk Baru,...
Luncurkan Produk Baru, Lemonilo Berkomitmen Terus Hadirkan Camilan Sehat
Doyan Ngemil Makanan...
Doyan Ngemil Makanan Manis? Ini Solusi Agar Tetap Sehat
Ngemil Cerdas: Pilihan...
Ngemil Cerdas: Pilihan Snack Manis yang Tetap Aman untuk Kesehatanmu
Awali 2025, Lemonilo...
Awali 2025, Lemonilo Luncurkan Varian Terbaru Brownies Crispy Strawberry Cheese
3 Menu Lengkap untuk...
3 Menu Lengkap untuk Sajian Keluarga yang Praktis, Untung Ada Rudy: Semua Bisa Makan Enak!
Tom Yum Seafood ala...
Tom Yum Seafood ala Yulita Intan: Resep Segar yang Wajib Dicoba!
Rekomendasi
Geledah Rumah Hakim...
Geledah Rumah Hakim Pemvonis Lepas Kasus CPO, Kejagung Temukan Uang Rp5,5 Miliar di Bawah Kasur
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
Harvard dan Lebih dari...
Harvard dan Lebih dari 150 Universitas AS Gugat Pemerintahan Trump
Berita Terkini
Its Family Time! Bikin...
It's Family Time! Bikin Pagi si Kecil Lebih Seru Bareng Cocomelon & Sahabat di GTV!
29 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 49: Dibohongi Nabila, Andra Murka, Jannah Kabur dari Rumah
1 jam yang lalu
iNews Media Group Beri...
iNews Media Group Beri Kejutan Ultah ke-38 untuk Angela Tanoesoedibjo
1 jam yang lalu
Its Family Time! Liburan...
It's Family Time! Liburan Gak Harus Mahal, saatnya Eksplor Hidden Gem Unik di Eksplorazi GTV!
1 jam yang lalu
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Pasti Chef Approved Aja Nggak Sih? Jelajahi Makanan Viral dan Unik di Rating 5 GTV!
2 jam yang lalu
Tips Bibir Tetap Lembab...
Tips Bibir Tetap Lembab dan Sehat Selama Beraktivitas
3 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Ingin Gabung...
Indonesia Ingin Gabung Proyek Jet Tempur Generasi Ke-5 Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved