Perlindungan Visa dari Traveloka Tawarkan Berbagai Kelebihan dan Kemudahan Klaim

Jum'at, 15 Maret 2024 - 15:30 WIB
loading...
Perlindungan Visa dari...
Fitur Perlindungan Visa dari Traveloka. (Foto: dok Traveloka)
A A A
JAKARTA - Destinasi wisata ke luar negeri memang sangat bagus sehingga menarik banyak wisatawan. Menurut informasi dari Badan Pusat Statistik (BPS) dinyatakan sebanyak 7,51 juta wisatawan nasional melakukan perjalanan ke luar negeri di sepanjang 2023 kemarin. Ini artinya terjadi peningkatan sebesar 112,26 persen dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

Banyak sekali negara yang menjadi tujuan utama wisatawan nasional ke luar negeri, seperti China, Jepang, Australia, Korea Selatan, dan sebagainya. Merencanakan wisata ke luar negeri memang sangat menyenangkan. Namun, seringkali semua rencana indah itu buyar saat terbayang-bayang oleh visa yang tertolak. Tanpa visa maka perjalanan keluar akan batal. Tapi, tidak perlu khawatir tidak akan rugi karena ada fitur perlindungan visa dari Traveloka .

Apa Itu Perlindungan Visa dari Traveloka?

Perlindungan visa adalah jaminan asuransi yang diberikan oleh Traveloka kepada Anda yang gagal mengajukan visa padahal sudah membeli tiket pesawat dan akomodasi untuk berlibur ke luar negeri. Dengan adanya fitur perlindungan visa ini, maka Anda bisa tetap tenang ketika gagal liburan, karena biaya perjalanan yang sudah dikeluarkan akan balik 100 persen.

Melalui fitur ini, maka Anda akan mendapatkan pengembalian dana atas pembelian tiket pesawat jika dalam prosesnya aplikasi visa Anda mendapatkan penolakan dari kedutaan terkait. Pertanggungan yang diberikan sesuai dengan tipe tiket yang telah dibeli, cakupannya mencapai Rp30 juta untuk tiket pulang pergi. Jadi, sekarang Anda tidak perlu risau lagi untuk merencanakan perjalanan keluar negeri.

Kelebihan Perlindungan Visa dari Traveloka 200

Banyak kelebihan yang akan Anda dapatkan dengan adanya fitur perlindungan visa dari Traveloka ini. Fitur ini bahkan mampu memberikan rasa tenang bagi seluruh wisatawan yang akan bepergian ke luar negeri karena tidak perlu khawatir terjadi tiket hangus lagi. Berikut ini kelebihan perlindungan visa dari Traveloka:

1. Kemudahan Proses Klaim

Traveloka selalu memberikan kemudahan pada para penggunanya. Traveloka sudah merancang proses klaim yang dapat dilakukan dengan mudah dan cepat oleh para pengguna. Anda tinggal mengikuti saja langkah-langkah yang sudah ditentukan, maka proses pengajuan klaim akan selesai dengan cepat tanpa ribet.

2. Fleksibilitas Menyusun Itinerary Ulang
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2041 seconds (0.1#10.140)