10 Nama Panggilan Keluarga Kerajaan Inggris, Pangeran Philip Juluki Ratu Elizabeth II Kubis

Rabu, 27 Maret 2024 - 19:45 WIB
loading...
10 Nama Panggilan Keluarga...
Nama panggilan biasanya digunakan dalam keluarga kerajaan Inggris untuk menunjukkan kasih sayang. Ini dapat berkisar dari versi singkat dari nama tertentu. Foto/Page Six
A A A
LONDON - Nama panggilan biasanya digunakan dalam keluarga kerajaan Inggris sebagai cara untuk menunjukkan kasih sayang satu sama lain. Nama panggilan ini dapat berkisar dari versi singkat dari nama tertentu hingga pilihan yang tidak terduga.

Mungkin mengejutkan mengetahui bahwa mendiang Pangeran Philip dengan penuh kasih sayang menyebut istrinya, mendiang Ratu Elizabeth II , sebagai kubis. Banyak nama panggilan keluarga kerajaan Inggris lainnya yang cukup mengejutkan publik.

Selain itu, nama panggilan keluarga Kerajaan Inggris ini ada yang terinspirasi dari salah satu karakter favorit di televisi. Di mana panggilan tersebut sudah mereka gunakan sejak awal berpacaran sampai saat ini.

Nama Panggilan Keluarga Kerajaan Inggris



Berikut nama panggilan keluarga Kerajaan Inggris dilansir dari Stars Insider, Rabu (27/3/2024).



1. Julukan Pangeran Philip untuk Ratu Elizabeth II

10 Nama Panggilan Keluarga Kerajaan Inggris, Pangeran Philip Juluki Ratu Elizabeth II Kubis

Foto/Stars Insider

Selain julukan kubis, mendiang Duke of Edinburgh, Pangeran Philip juga menyebut istrinya, mendiang Ratu Elizabeth II sebagai Lilibet.

2. Panggilan Ibu Suri untuk Ratu Elizabeth II

10 Nama Panggilan Keluarga Kerajaan Inggris, Pangeran Philip Juluki Ratu Elizabeth II Kubis

Foto/Stars Insider

Sebagai seorang anak, ibu dan kerabat dekat Ratu Elizabeth II dengan sayang memanggilnya sebagai Lilibet. Pangeran Harry mendapatkan ketenaran karena menamai putrinya Lilibet Diana Mountbatten-Windsor.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meghan Markle Diprediksi...
Meghan Markle Diprediksi Akan Meninggalkan Pangeran Harry, Ada Perbedaan Tujuan Hidup
Alasan Menyakitkan Raja...
Alasan Menyakitkan Raja Charles III Enggan Bertemu Pangeran Harry, Ogah Terlibat Drama
Tindakan Nekat Pangeran...
Tindakan Nekat Pangeran Harry Picu Keretakan Baru dengan William
Raja Charles III dan...
Raja Charles III dan Pangeran Harry Tidak Bicara selama Berbulan-bulan
Pangeran Harry Klaim...
Pangeran Harry Klaim Dirinya dan Meghan Markle Dipaksa Mundur dari Keluarga Kerajaan
Pengakuan Pahit Raja...
Pengakuan Pahit Raja Charles III Jelang Menikah dengan Putri Diana, Akui Tak Cinta
Putri Charlotte Jadi...
Putri Charlotte Jadi Cucu Kerajaan Terkaya di Dunia, Hartanya Tembus Rp78 Triliun
Viral Detik-detik Meghan...
Viral Detik-detik Meghan Markle Dimarahi Pangeran Harry di Depan Keluarga Kerajaan
Masa Jabatan Pangeran...
Masa Jabatan Pangeran William-Kate Middleton sebagai Pangeran dan Putri Wales Tak Akan Lama
Rekomendasi
AHRT Siap Ukir Sejarah...
AHRT Siap Ukir Sejarah Baru di ARRC 2025: Bidik Juara di 3 Kelas!
Respons Dokter Tifa...
Respons Dokter Tifa Dilaporkan ke Polisi terkait Ijazah Jokowi: Bagus!
Gerakan #IndonesiaCerah...
Gerakan #IndonesiaCerah Pertanyakan Motif Kelompok yang Selalu Menyudutkan Jokowi
Berita Terkini
Luna Maya & Maxime Bouttier...
Luna Maya & Maxime Bouttier Resmi Ajukan Surat Nikah, Kapan Hari Bahagia Mereka?
4 jam yang lalu
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
4 jam yang lalu
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
5 jam yang lalu
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
6 jam yang lalu
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
6 jam yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
6 jam yang lalu
Infografis
Pewaris Kerajaan Inggris...
Pewaris Kerajaan Inggris Pangeran William Jadi Target Drone Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved