10 Outlet Ini Beri Diskon dan Harga Khusus Hari Kemerdekaan

Minggu, 16 Agustus 2020 - 09:08 WIB
loading...
10 Outlet Ini Beri Diskon...
Sambut perayaan kemerdekaan RI, sejumlah gerai makanan dan minuman menawarkan ragam diskon yang sayang dilewatkan. Foto Ilustrasi/Vegan Society
A A A
JAKARTA - Beragam diskon ataupun promo menarik diberikan sejumlah gerai makanan dan minuman untuk meramaikan Hari Kemerdekaan ke-75 RI yang dirayakan tiap 17 Agustus.

Sejumlah gerai berikut ini menawarkan ragam diskon yang sayang untuk dilewatkan. Diskon ini bisa dinikmati dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

Misalnya PHD, menghadirkan promo 2 pizza reguler hanya Rp75.000 pada 14-23 Agustus 2020. Ada juga KFC yang memberikan harga spesial untuk promo paket makan bertiga mulai Rp75.000 yang berlaku tanggal 10-23 Agustus 2020. ( )

Berikut daftar diskon makanan dan minuman di Hari Kemerdekaan RI, yang dikutip dari berbagai sumber.

1. Breadtalk
Breadtalk menghadirkan Promo 17 AGUSTUS, di mana harga spesial cookies hanya Rp75.000 per box selama periode 14-31 Agustus 2020. Promo ini berlaku untuk varian kastengel, cheese ball, cats tongue, golden nastar, caramel almond, dan st choco. Tidak berlaku untuk hari Sabtu, Minggu, dan libur nasional. Berlaku di seluruh outlet BreadTalk Indonesia.

2. Diary Queen
Dairy Queen menghadirkan Promo Buy 1 Get 1 Blizzard MERDEKA. Nikmati campuran Oreo yang melimpah dengan strawberry blend khas DQ.

3. Dunkin Donuts
Dunkin Donuts menawarkan Promo PAKET MERDEKA. Paket ini berlaku untuk paket 6 donut dan 2 minuman dingin hanya Rp75.000, berlaku tanggal 14-23 Agustus 2020.

4. Eatboss
Eatboss menghadirkan Promo HUT RI ke-75 berupa Paket Merdeka hanya Rp75.000 dan sudah bisa menikmati beef steak atau sup iga, puding merah putih dan jus merah putih. Promo ini hanya berlaku di area Cirebon, Tegal, dan Semarang.

5. Shihlin
Dapatkan harga spesial untuk menu pilihan mulai Rp45.000 selama Agustus 2020. Promo khusus ini untuk pemesanan take away dan order via Grab atau GoFood. Promo berlaku di outlet tertentu.

6. Kripy Kreme
Krispy Kreme Promo 17 Agustus beli 1 gratis 1 untuk minuman pilihan berlaku hanya 1 hari, yaitu tanggal 17 Agustus 2020. Beli 1 cookies chiller gratis 1 strawberry iced tea seharga Rp40.000 di seluruh gerai Krispy Kreme dan berlaku untuk pembelian langsung di gerai makan di tempat ataupun take away.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Luncurkan Produk Baru,...
Luncurkan Produk Baru, Lemonilo Berkomitmen Terus Hadirkan Camilan Sehat
Awali 2025, Lemonilo...
Awali 2025, Lemonilo Luncurkan Varian Terbaru Brownies Crispy Strawberry Cheese
Diskon Mister Aladin:...
Diskon Mister Aladin: Hotel Bintang 4 dan 5 Mulai Rp300.000!
Akhir Tahun Meriah!...
Akhir Tahun Meriah! EIGER Berikan Diskon All Item hingga 15%
Promo Spesial Akhir...
Promo Spesial Akhir Tahun dari Rapspoint: Diskon Gede dan Uang Tunai Menanti Kamu!
Seru, SIAL Interfood...
Seru, SIAL Interfood 2024 Hadirkan 1200 Peserta dari 25 Negara
Siap-siap, Promo 11.11...
Siap-siap, Promo 11.11 Diskon Terbesar di Lazada Datang Lagi
Liburan Impian di Indonesia:...
Liburan Impian di Indonesia: Diskon Rp100.000 Semua Kebutuhan Terpenuhi
Terbang Hemat di Indonesia:...
Terbang Hemat di Indonesia: Diskon Tiket Pesawat Rp100.000
Rekomendasi
BNI Pimpin Kredit Sindikasi...
BNI Pimpin Kredit Sindikasi Rp1,84 Triliun Bangun Pabrik Mobil Listrik VinFast di Subang
Pemilik Tesla Ganti...
Pemilik Tesla Ganti Merek Mobilnya untuk Menghindari Vandalisme
Viral, Profesor Ini...
Viral, Profesor Ini Gunakan Drone untuk Cegah Mahasiswa Menyontek selama Ujian
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 17: Ancaman Devan Pada Jenny
56 menit yang lalu
Kaka Kenang Perjuangan...
Kaka Kenang Perjuangan Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Jerat Narkoba
1 jam yang lalu
Bimbim Slank Tegar Makamkan...
Bimbim Slank Tegar Makamkan Bunda Iffet di Tempat Peristirahatan Terakhir
2 jam yang lalu
Slankers Antar Jenazah...
Slankers Antar Jenazah Bunda Iffet ke TPU Karet Bivak
3 jam yang lalu
Ganjar Pranowo Ungkap...
Ganjar Pranowo Ungkap Bunda Iffet Sempat Minta Pulang sebelum Meninggal
4 jam yang lalu
Justin Bieber Jadi Target...
Justin Bieber Jadi Target Penculikan, dan Pembunuhan Brutal yang Dirancang Narapidana
5 jam yang lalu
Infografis
Google Mulai Kiamat?...
Google Mulai Kiamat? 10 Mesin Pencari Ini Siap Gantikan Tahta!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved