Oseng Tahu Telur, Menu Makanan Penyelamat Tanggal Tua

Rabu, 19 Agustus 2020 - 14:34 WIB
loading...
Oseng Tahu Telur, Menu...
Oseng tahu telur cocok untuk disantap bersama anak maupun keluarga, dan pastinya sehat dan bergizi. / Foto: ilustrasi/YouTube
A A A
JAKARTA - Tanggal tua bukan berati Anda tidak bisa melahap makanan yang enak. Banyak menu enak yang bisa dibuat dengan praktis dan tentunya ekonomis. Bahkan, bahannya hampir pasti selalu ada di dapur Anda yang doyan masak.

(Baca juga: Resep Membuat Spaghetti Brulee yang Bisa Jadi Inspirasi Anda )

Seperti halnya oseng tahu telur. Menu ini cocok untuk disantap bersama anak maupun keluarga, dan pastinya sehat dan bergizi. Jangan lupa disajikan dengan nasi putih hangat dan juga garlic oil agar lebih mantap dan bikin nambah.

Tertarik untuk mencobanya? Berikut resep membuat oseng tahu telur seperti dikutip dari channel YouTube Devina Hermawan, Rabu (19/8).

Bahan-bahan:

400 gr tahu putih
4 butir telur
3-4 cabai rawit, iris
3 sdm kecap asin
2 sdm garlic oil
4 ½ sdm kecap manis
4 sdm minyak

Cara membuatnya:

1. Potong dadu tahu, masukkan dalam wadah. Kocok lepas telur, tuang ke dalam tahu. Panaskan minyak, tuang tahu. Masak hingga luarnya kecokelatan.

(Baca juga: Sensasi Makan All You Can Eat Shabu dan Grill dengan Harga Terjangkau )

2. Masukkan cabai rawit. Bumbui dengan garlic oil, kecap asin, dan kecap manis. Masak hingga bumbu meresap.

3. Oseng tahu telur siap disajikan.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pecel hingga Ketoprak...
Pecel hingga Ketoprak Masuk Daftar 100 Salad Terbaik di Dunia
Tips Jitu Ibu Rumah...
Tips Jitu Ibu Rumah Tangga Jadi Kreator Kuliner Sukses, Modal HP dan Niat!
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Hidangan Terbaik di Dunia, Rawon Geser Rendang
Sensasi Kuliner Keraton...
Sensasi Kuliner Keraton di Royal Dinner Mangkunegaran Solo, Rasakan Hidangan Para Raja
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
Kolaborasi dengan 3...
Kolaborasi dengan 3 Ahli, NOD Hadirkan Inovasi Kopi, Dessert, dan Fashion
Its Family Time! Update...
It's Family Time! Update Makanan Viral Chef Approved Sambil Update Wawasan Kuliner di Rating 5 GTV!
Waspada! Ini 5 Makanan...
Waspada! Ini 5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Merusak Otak
Peluncuran OREO Space...
Peluncuran OREO Space Dunk, Biskuit Favorit Tembus Atmosfer
Rekomendasi
Aktor FA Ditangkap Polisi...
Aktor FA Ditangkap Polisi terkait Penyalahgunaan Narkoba
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
LG Batal Tanam Investasi...
LG Batal Tanam Investasi Rp129 Triliun, Prabowo: Pasti Ada Gantinya, Indonesia Cerah
Berita Terkini
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
53 menit yang lalu
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
1 jam yang lalu
Artis FA Ditangkap Terkait...
Artis FA Ditangkap Terkait Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Ciri-cirinya
3 jam yang lalu
Bukan Selingkuh, Paula...
Bukan Selingkuh, Paula Verhoeven Ungkap Kronologi Sebenarnya di Balik Tuduhan Baim Wong
3 jam yang lalu
Hailey Bieber Umumkan...
Hailey Bieber Umumkan Idap 2 Kista Ovarium, Begini Kondisinya
3 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 215-216: Langkah Baru Vernie dan Rencana Honeymoon Biru-Amira
3 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved