5 Rekomendasi Glamping di Sentul, Cocok untuk Berlibur Bareng Keluarga atau Teman

Kamis, 23 Mei 2024 - 05:05 WIB
loading...
A A A
Pengunjung juga bakal dijamu dengan berbagai fasilitas yang lengkap nyaman. Selain menginap, ada beragam aktivitas lain yang dapat dilakukan seperti bermain air hingga barbeque-an.

3. Alang-Alang Nature Camp

5 Rekomendasi Glamping di Sentul, Cocok untuk Berlibur Bareng Keluarga atau Teman

Instagram @alang_alangnaturecamp

Lokasi: Kavling Auri Desa Ciconggang Kel, Sukaharja, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Alang-Alang Nature Camp menghadirkan bentuk penginapan berkonsep glamping dengan sajian keindahan alam yang asri. Berbeda dengan camping ground pada umumnya, tempat ini menyediakan tenda dengan atap jerami yang dilengkapi beragam fasiltas nyaman.

Lokasinya yang berada di kaki Gunung Salak akan memanjakan mata pengunjung untuk melihat mountain view serta city view yang menawan. Mereka pun bisa menyelenggarakan berbagai macam aktivitas menarik saat bermalam seperti api unggun, karaoke, dan lain-lain.


4. D’ Paseban Glamping

5 Rekomendasi Glamping di Sentul, Cocok untuk Berlibur Bareng Keluarga atau Teman

Instagram @d_pasebanglamping

Lokasi: Jl. Tegal Luhur, Paseban, Megamendung, Kec. Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Rekomendasi glamping di Sentul berikutnya ada D’ Paseban Glamping. Anda bisa menjadikannya pilihan ketika berlibur bersama teman atau keluarga.

Sebagaimana glamping pada umumnya, ada beragam aktivitas yang bisa dilakukuna di D’ Paseban Glamping. Misalkan bermain game seru, api unggun, dan lain sebagainya.

5. La Pico

5 Rekomendasi Glamping di Sentul, Cocok untuk Berlibur Bareng Keluarga atau Teman

Instagram @lapico.id

Lokasi: Jl. Sentul Paradise Park, Bojong Koneng, Kabupaten Bogor

La Pico awalnya dibangun untuk kafe dan restoran. Namun, seiring waktu muncul ide dari pemiliknya untuk menyediakan glamping karena dirasa potensial.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Tempat Glamping di...
10 Tempat Glamping di Pangalengan, Jadi Wisata Sejuk yang Instagramable
8 Glamping di Sentul...
8 Glamping di Sentul yang Wajib Dicoba, Liburan Seru Dekat Jakarta
6 Rekomendasi Glamping...
6 Rekomendasi Glamping di Garut, Destinasi Seru untuk Healing
10 Rekomendasi Spot...
10 Rekomendasi Spot Glamping Terbaik di Bogor, Siap Menyambut Liburan Akhir Tahun!
10 Rekomendasi Glamping...
10 Rekomendasi Glamping di Bali untuk Liburan Akhir Tahun, Pemandangan Alamnya Bikin Betah
10 Spot Glamping Keren...
10 Spot Glamping Keren di Bandung, Bikin Liburan Makin Seru
5 Rekomendasi Glamping...
5 Rekomendasi Glamping di Banyuwangi, Ada yang Dekat Kawah Ijen
5 Rekomendasi Glamping...
5 Rekomendasi Glamping di Jogja, Jadi Referensi buat Liburan Seru
7 Rekomendasi Glamping...
7 Rekomendasi Glamping di Bali, Cocok Jadi Pilihan Ketika Liburan
Rekomendasi
Ryan Garcia Kalahkan...
Ryan Garcia Kalahkan Devin Haney dengan Cara Sama, Keyshawn Davis: Dia Harus Pensiun
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
KPK Panggil Mantan Ketum...
KPK Panggil Mantan Ketum PPP Djan Faridz terkait Kasus Harun Masiku
Berita Terkini
Nonton Petualangan Seru...
Nonton Petualangan Seru Nobita dan Doraemon Streaming di Sini
14 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Rabu 26 Maret 2025: Noah Bertikai dengan Vernie
22 menit yang lalu
Putri Madeleine Tinggalkan...
Putri Madeleine Tinggalkan Gelar Kerajaan demi Bisnis Kecantikan
38 menit yang lalu
Sarwendah Bersyukur...
Sarwendah Bersyukur Semua ART di Rumahnya Mudik Lebaran, Bisa Lebih Dekat dengan Anak
1 jam yang lalu
Its Family Time! Siap-siap...
Its Family Time! Siap-siap Ketawa Bareng Shaun si Domba Jenaka di Hari Raya!
1 jam yang lalu
3 Drama Korea Park Bo...
3 Drama Korea Park Bo Gum Paling Dikagumi Penggemar, Karakternya Bikin Gemas
1 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat untuk Buka...
Bacaan Niat untuk Buka Puasa di Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved