5 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Musim Hujan

Kamis, 01 Agustus 2024 - 00:05 WIB
loading...
5 Makanan yang Tidak...
Ada beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi saat musim hujan karena berbagai alasan. Selama musim ini penting untuk memerhatikan makanan yang dikonsumsi. Foto/Shutterstock Lensa Windra
A A A
JAKARTA - Ada beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi saat musim hujan karena berbagai alasan. Selama musim ini penting untuk memerhatikan makanan yang dikonsumsi.

Sebab, mengonsumsi makanan tertentu selama musim hujan tanpa disadari dapat menyebabkan penyakit pencernaan akibat kontaminasi. Karena itu makanan ini sebaiknya dihindari karena bisa berdampak buruk bagi kesehatan.

Memilih makanan yang tepat selama musim hujan sangat penting untuk menjaga kesehatan dan mencegah penyakit. Dengan menghindari makanan-makanan yang berisiko, Anda dapat menikmati musim hujan dengan tubuh yang sehat dan bugar.

Berikut daftar makanan yang tidak boleh dikonsumsi saat musim hujan dilansir dari Times of India, Kamis (1/8/2024).

5 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Musim Hujan





1. Makanan Jalanan (Street Food)


Saat musim hujan, risiko kontaminasi pada makanan jalanan meningkat karena lingkungan yang lembap dapat menjadi tempat berkembang biak bakteri dan mikroorganisme lainnya. Konsumsi makanan jalanan yang tidak higienis bisa menyebabkan penyakit seperti diare, keracunan makanan, dan infeksi saluran cerna.

2. Sayuran Berdaun Hijau Mentah


Sayuran berdaun hijau seperti bayam, kangkung, dan selada sering kali mengandung residu pestisida. Pencucian yang tidak sempurna dapat membuat pestisida tetap menempel dan masuk ke tubuh. Sayuran mentah lebih rentan terhadap kontaminasi bakteri seperti E. coli dan Salmonella, terutama jika tidak dicuci dengan benar.

3. Makanan Laut Mentah


Makanan laut mentah seperti sushi atau sashimi berisiko tinggi terkontaminasi bakteri dan parasit yang dapat menyebabkan keracunan makanan. Makanan laut mentah juga dapat mengandung parasit yang berbahaya bagi kesehatan.

4. Makanan Pedas


Makanan pedas dapat meningkatkan produksi asam lambung dan menyebabkan gangguan pencernaan seperti sakit perut, diare, dan mulas. Selama musim hujan, sistem pencernaan lebih sensitif dan makanan pedas dapat memperburuk kondisi ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Makanan Indonesia...
2 Makanan Indonesia Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia, Rendang Posisi 6
Petualangan Rasa Nusantara...
Petualangan Rasa Nusantara Kini Kian Mudah Dijangkau
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Pasti Chef Approved Aja Nggak Sih? Jelajahi Makanan Viral dan Unik di Rating 5 GTV!
Kuliner Jepang Autentik,...
Kuliner Jepang Autentik, Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di AEON Mall BSD City
Pecel hingga Ketoprak...
Pecel hingga Ketoprak Masuk Daftar 100 Salad Terbaik di Dunia
Tips Jitu Ibu Rumah...
Tips Jitu Ibu Rumah Tangga Jadi Kreator Kuliner Sukses, Modal HP dan Niat!
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Hidangan Terbaik di Dunia, Rawon Geser Rendang
Sensasi Kuliner Keraton...
Sensasi Kuliner Keraton di Royal Dinner Mangkunegaran Solo, Rasakan Hidangan Para Raja
5 Cara Efektif Merawat...
5 Cara Efektif Merawat Rambut agar Tidak Lepek Saat Musim Hujan
Rekomendasi
Sidang Lanjutan Hasto...
Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Kembali Digelar, 3 Saksi Dihadirkan
Resmi, Indonesia Masuk...
Resmi, Indonesia Masuk Pot 1 kualifikasi Piala Asia U-23 2026
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
Berita Terkini
Robby Purba Ungkap Perjalanan...
Robby Purba Ungkap Perjalanan Mistis Furi Harun Mengenai Boneka Arwah di Episode Terbaru Bisikan Gaib
2 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Menemukan-Mu Eps 7: Ardi dan Ikhsan Bersaing Dapatkan Raya, Siapa yang Menang?
22 menit yang lalu
Robby Purba Terkejut!...
Robby Purba Terkejut! Boneka Arwah Furi Harun Pernah Ramal Jodoh Pevita Pearce
42 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 51: Terbongkarnya Kasih Anak Kandung Andra
1 jam yang lalu
Robby Purba Undang Furi...
Robby Purba Undang Furi Harun Ceritakan Boneka Arwah Nakal dan Alasan di Balik Kartu Tarot Maut
1 jam yang lalu
Raja Charles III Mulai...
Raja Charles III Mulai Jalankan Rencana Turun Takhta, Siapkan Transisi Kekuasaan
2 jam yang lalu
Infografis
Tips Sehat supaya Asam...
Tips Sehat supaya Asam Urat Tidak Ganggu saat Mudik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved