Yongshun Mengungkap Rahasia Keindahan Hutan Kera di Bali yang Jarang Diketahui

Jum'at, 09 Agustus 2024 - 07:20 WIB
loading...
Yongshun Mengungkap...
Bali dengan pesonanya yang mendunia selalu menjadi destinasi utama para wisatawan. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Bali dengan pesonanya yang mendunia selalu menjadi destinasi utama para wisatawan. Namun, tahukah bahwa ada beberapa tempat wisata di Bali yang jarang dikunjungi oleh wisatawan lokal?

Melalui kreator konten yang bernama Yongshun , ia mengajak untuk menjelajahi salah satu tempat tersebut, yaitu Alas Kedaton Monkey Forest, yang ternyata sepi pengunjung meski memiliki daya tarik luar biasa.

Dalam salah satu konten Yongshun ini, ia mengungkapkan bahwa banyak tempat wisata di Bali lebih banyak dikunjungi oleh wisatawan asing dibandingkan wisatawan lokal Alas Kedaton Monkey Forest adalah salah satu contohnya. Padahal, tempat ini menawarkan pengalaman yang unik dan menarik.



Di Alas Kedaton, pengunjung bisa menikmati keindahan alam yang asri sambil berinteraksi langsung dengan monyet-monyet ekor panjang yang hidup bebas di sana. Selain itu, ada juga kelelawar besar yang menambah keunikan tempat ini, dimana pengunjung bisa berfoto bersama mereka.

Yongshun menyoroti betapa menawannya perjalanan wisata ke Alas Kedaton Monkey Forest. Tempat ini tidak hanya menawarkan keindahan alam yang memukau tetapi juga memberikan kesempatan langka untuk berinteraksi dengan hewan-hewan liar dalam lingkungan alami mereka.

Seperti yang dilihat dalam kontennya ini, Yongshun melihat bagaimana monyet-monyet bisa berkeliaran bebas hal ini dapat menambah daya tarik tempat wisata dan juga memberikan pengalaman tak terlupakan bagi setiap pengunjung.



Melalui kontennya, Yongshun tidak hanya mempromosikan keindahan Alas Kedaton Monkey Forest tetapi juga membantu meningkatkan kunjungan ke tempat-tempat wisata yang sepi lainnya. Di Akhir kontennya ini, Yongshun bilang jika untuk jangan lupa mengunjungi tempat wisata Indonesia lainnya.

Dalam hal ini, Yongshun secara tidak langsung sudah ikut berkontribusi dalam memajukan pariwisata lokal. Untuk kalian yang penasaran dengan destinasi wisata lainnya yang menarik di Bali atau tempat wisata lainnya langsung saja ke akun Youtube @yongshunnn_
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tenny Tap Ungkap Kisah...
Tenny Tap Ungkap Kisah Perempuan Cantik yang Diteror Genderewo
Farel Tarek Hadirkan...
Farel Tarek Hadirkan Sitkom Lebaran yang Penuh Kelucuan dan Relate Banget!
Konten Kreator Ali Azhar...
Konten Kreator Ali Azhar D Raih Official Selection di World Film Carnival Singapore
Belanja Makin Seru!...
Belanja Makin Seru! Live Shopping Mamalita & Firhan di Event NgeDealYuk Special Ramadan 2025
Bobon Santoso Blak-blakan...
Bobon Santoso Blak-blakan Tidak Suka Willie Salim, Apa Penyebabnya?
6 Fakta Konten Hilangnya...
6 Fakta Konten Hilangnya Rendang 200 Kg Willie Salim di Palembang
Konten Kreator Direy...
Konten Kreator Direy Dealova Tambah Cuan Baru lewat YouTube Shopping Affiliates dan Shopee
Tenny Tap Ceritakan...
Tenny Tap Ceritakan Kisah Bisikan Misterius di Perumahan yang Bikin Nyawa Melayang!
Sketsa Kocak! Farel...
Sketsa Kocak! Farel Tarek Ungkap Sisi Absurd Kehidupan Ojek Online
Rekomendasi
Incar 3 Periode, Trump:...
Incar 3 Periode, Trump: Saya Tidak Bercanda
Bus Mogok, Puluhan Jemaah...
Bus Mogok, Puluhan Jemaah Umrah asal Subang Terdampar di GT Cikatama
Korban Tewas Akibat...
Korban Tewas Akibat Pohon Beringin Tumbang saat Salat Idulfitri di Alun-alun Pemalang Jadi 3 Orang
Berita Terkini
Ikang Fawzi Gelar Open...
Ikang Fawzi Gelar Open House Agar Tak Kesepian Rayakan Lebaran Tanpa Marissa Haque
3 jam yang lalu
Lebaran 2025, Ayu Ting...
Lebaran 2025, Ayu Ting Ting Bersyukur Pekerjaan Lancar dan Rezeki Berlimpah
4 jam yang lalu
Titiek Puspa Jalani...
Titiek Puspa Jalani Lebaran di ICU, Masih Pemulihan usai Operasi Pecah Pembuluh Darah
5 jam yang lalu
8 Cara Cegah Asam Urat...
8 Cara Cegah Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Kambuh saat Lebaran, Jangan Kalap Makan!
6 jam yang lalu
Tradisi Unik Lebaran...
Tradisi Unik Lebaran di Dunia, Wanita India Beli Perhiasan Baru
7 jam yang lalu
Rekomendasi 4 Film Bertema...
Rekomendasi 4 Film Bertema Keluarga yang Bikin Lebaran Lebih Hangat dan Bermakna
8 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved