5 Makanan Khas Nusantara yang Kerap Hadir di Momen 17 Agustusan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 04:04 WIB
loading...
5 Makanan Khas Nusantara...
Anda bisa merayakan HUT ke-79 RI dengan menyajikan dan menyantap makanan khas yang kerap hadir di momen tersebut. Foto/iStock
A A A
JAKARTA - Momen 17 Agustusan atau Hari Kemerdekaan RI tak hanya identik dengan dekorasi serba merahputih hingga berbagai perhelatan lomba yang meriah. Anda juga bisa merayakan HUT ke-79 RI dengan menyajikan dan menyantap makanan khas yang kerap hadir di momen tersebut.

Lantas, makanan khas apa saja yang kerap hadir di momen perayaan kemerdekaan Indonesia? Berikut di antaranya, melansir dari berbagai sumber.

1. Tumpeng

Tumpeng merupakan hidangan khas yang biasanya dihadirkan dalam acara perayaan istimewa, termasuk HUT RI. Nasi kuning yang dibuat menjadi tumpeng dalam perayaan HUT RI memiliki makna simbolis sebagai wujud rasa syukur atas hari kelahiran kemerdekaan Indonesia.

Selain menjadi bagian penting dalam perayaan syukuran, tumpeng juga sering dijadikan obyek lomba, seperti lomba menghias tumpeng.


2. Kerupuk

Siapa yang tak suka kerupuk? Ini merupakan makanan primadona orang Indonesia. Kerupuk putih yang digoreng dengan minyak goreng panas bisa menjadi pilihan sajian ketika merayakan HUT kemerdekaan.

Bukan hanya sebagai camilan, kerupuk juga digunakan untuk lomba makan kerupuk.

3. Kue Lapis

Rekomendasi makanan khas kemerdekaan Indonesia selanjutnya adalah kue lapis. Kue satu ini terbuat dari bahan tepung beras dan santan yang mantap sehingga rasanya bakalan manis gurih.

Kue lapis ini paling mudah untuk dikreasikan sesuai dengan tema acara. Untuk tema perayaan kemerdekaan, Anda bisa membuat kue lapis menggunakan warna merah dan putih sehingga melambangkan kemerdekaan banget!


4. Bubur Merah Putih

Selain tumpeng, bubur merah putih juga sering kali disajikan dalam momen kemerdekaan. Bubur merah putih memiliki simbolisme sebagai penolak bala dan pelindung dari kesialan atau keburukan.

Karena memiliki makna yang mendalam seperti itu, bubur merah putih sering dihidangkan sebagai bagian dari perayaan kemerdekaan.

5. Klepon

Klepon merupakan kue yang terbuat dari tepung ketan dan ekstrak daun pandan yang dibentuk menjadi bola-bola dengan isian gula merah. Camilan ini sangat cocok disajikan pada saat acara kemerdekaan.

Bentuknya yang bulat dan utuh menggambarkan simbol persatuan bagi Nusantara yang beragam ini.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Hidangan Terbaik di Dunia, Rawon Geser Rendang
Waspada! Ini 5 Makanan...
Waspada! Ini 5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Merusak Otak
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Jajanan Kaki Lima Terbaik di Dunia, Siomay Juaranya
5 Alasan Tidak Boleh...
5 Alasan Tidak Boleh Makan Nasi Malam Hari, Ini Gantinya yang Lebih Sehat
6 Makanan yang Sebaiknya...
6 Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Mudik Lebaran, Bikin Ngantuk
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
3 Makanan Lebaran yang...
3 Makanan Lebaran yang Menyebabkan Kolesterol Tinggi, Waspadai Konsumsinya
Menikmati Olahan Modern...
Menikmati Olahan Modern Kuliner Nusantara ala Resor Bintang Lima di Bali
7 Makanan yang Mengandung...
7 Makanan yang Mengandung Lebih Banyak Protein Dibanding Ayam
Rekomendasi
Bukan di Gelora Delta...
Bukan di Gelora Delta Sidoarjo, Piala AFF U-23 2025 Berlangsung di Jakarta dan Bekasi
Oleksandr Gvosdyk Menolak...
Oleksandr Gvosdyk Menolak Takdir Pensiun saat Performa Anjlok Jelang Usia 40 Tahun
AS Persoalkan Barang...
AS Persoalkan Barang Bajakan di Indonesia, Ini Respons Kemendag
Berita Terkini
Sutradara Sebut Penampilan...
Sutradara Sebut Penampilan Donald Trump di Home Alone 2 sebagai Kutukan
44 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 213: Syarat Noah bagi Maudy dan Penyelidikan Amira
1 jam yang lalu
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
1 jam yang lalu
Tips Jitu Ibu Rumah...
Tips Jitu Ibu Rumah Tangga Jadi Kreator Kuliner Sukses, Modal HP dan Niat!
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 9: Usaha Jenny Menggagalkan Pernikahan Devan dan Alya
2 jam yang lalu
Meghan Markle Berulah...
Meghan Markle Berulah Lagi, Tingkahnya Buat Keluarga Kerajaan Naik Pitam
3 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved