Pangeran William Diprediksi Naik Takhta dalam 2 Tahun Akibat Kesehatan Raja Charles III

Kamis, 09 Januari 2025 - 08:20 WIB
loading...
A A A
Menurut sumber, William sebenarnya berharap untuk naik takhta di kemudian hari, ketika anak-anaknya sudah lebih dewasa. Namun, situasi kesehatan Charles memaksa kakak Pangeran Harry itu menerima takdir yang datang lebih awal dari harapannya.



“Charles harus dengan lembut membimbing William untuk menerima takdir ini. Meskipun bukan rencana yang ideal, hal ini menjadi peluang langka bagi Charles untuk menyaksikan putranya memimpin kerajaan,” jelasnya.

Jika Charles memilih untuk mengundurkan diri demi kesehatannya, William akan menjadi Raja Inggris, sementara Kate Middleton akan menjadi Ratu Inggris. Transisi ini tidak hanya akan membawa perubahan dalam kepemimpinan kerajaan, tetapi juga membuka era baru yang penuh harapan untuk stabilitas dan modernisasi monarki Inggris.

Meski situasi ini tidak diinginkan, langkah tersebut mencerminkan dedikasi Keluarga Kerajaan untuk menjaga keberlanjutan takhta di tengah tantangan kesehatan yang dihadapi Raja Charles III.

“Satu-satunya keuntungan dari semua ini adalah jika Charles mengundurkan diri untuk fokus pada kesehatannya, dia akan memiliki pengalaman yang berharga dan langka untuk melihat putranya menjadi Raja,” tandasnya.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meghan Markle Kembali...
Meghan Markle Kembali Bikin Raja Charles Takut, Gegara Podcast Barunya
Meghan Markle Bakal...
Meghan Markle Bakal Buka Rahasia di Podcast Barunya Mulai April, Singgung Keluarga Kerajaan?
Alasan Pilu Putri Diana...
Alasan Pilu Putri Diana Selalu Menundukkan Kepalanya, Bukan sedang Marah
Meghan Markle Sebut...
Meghan Markle Sebut Pangeran Harry sebagai Beban
Raja Charles dan Pangeran...
Raja Charles dan Pangeran William Abaikan Putri Eugenie, Gegara Pengaruh Andrew?
Ejek Meghan Markle,...
Ejek Meghan Markle, Gwenyth Paltrow Malah Di-bully Netizen
Kate Middleton Jadi...
Kate Middleton Jadi Pembawa Kedamaian di Kerajaan Inggris
Gelar Rahasia Pangeran...
Gelar Rahasia Pangeran William yang Memberinya Kekayaan Rp24 Triliun
Alasan Pangeran Harry...
Alasan Pangeran Harry Tidak Akan Pernah Menceraikan Meghan Markle
Rekomendasi
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor...
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor di Manado, Anggota DPRD dari Perindo Yasir Tarukbua Door to Door Salurkan Bantuan
Jurnalis Perempuan Tewas...
Jurnalis Perempuan Tewas di Pinggir Jalan Banjarbaru Kalsel, Tas dan Ponsel Raib
5 Fakta Timnas Indonesia...
5 Fakta Timnas Indonesia Usai Hancurkan Bahrain: Asa Piala Dunia Terjaga!
Berita Terkini
Cerah & Glowing Saat...
Cerah & Glowing Saat Lebaran? Simak Tips Skincare Ini!
2 menit yang lalu
Rahasia Makeup Tahan...
Rahasia Makeup Tahan Lama & Flawless Saat Lebaran!
8 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Rabu 26 Maret 2025: Diperlakukan Istimewa, Kasih Justru Merana
8 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9, Rabu 26 Maret 2025: Ogah Ingin Insyaf, Rendi Balas Dendam
25 menit yang lalu
Film Snow White Dicap...
Film Snow White Dicap sebagai Kegagalan Terbesar Disney
1 jam yang lalu
Meghan Markle Kembali...
Meghan Markle Kembali Bikin Raja Charles Takut, Gegara Podcast Barunya
1 jam yang lalu
Infografis
Siap-siap, Iuran BPJS...
Siap-siap, Iuran BPJS Kesehatan Bakal Naik Tahun Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved