4 Hacks Ampuh untuk Kulit Bersih Tanpa Flek Hitam

Senin, 13 Januari 2025 - 18:40 WIB
loading...
4 Hacks Ampuh untuk...
Setiap selesai makeup, pernah nggak kalian merasa kalau noda hitam atau flek-flek hitam masih terlihat di wajah? Hal ini sering membuat kita butuh makeup. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Setiap selesai makeup, pernah nggak kalian merasa kalau noda hitam atau flek-flek hitam masih terlihat di wajah? Hal ini sering membuat kita butuh makeup dengan coverage lebih untuk menutupi masalah tersebut. Tapi, ada cara lain yang bisa bantu kalian mengurangi flek-flek hitam ini dan membuat kulit terlihat lebih bersih, yaitu dengan perawatan kulit yang tepat.

Berikut adalah beberapa clear skin hacks yang bisa kalian coba untuk mendapatkan kulit yang sehat dan bebas noda:

1. Pijat Wajah

Melakukan pijat wajah secara rutin bisa membantu meningkatkan sirkulasi darah, mengurangi stres, dan mendorong regenerasi kulit. Gunakan minyak wajah atau pelembab favorit kalian untuk hasil maksimal.

2. Ganti Sarung Bantal Secara Rutin

Sarung bantal yang jarang diganti bisa menjadi tempat berkembangnya bakteri dan menyebabkan jerawat. Pastikan untuk menggantinya minimal seminggu sekali agar kulit tetap bersih dan bebas dari kotoran.



3. Bersihkan Alat Makeup

Alat makeup yang tidak bersih, seperti kuas dan spons, bisa menjadi penyebab utama munculnya jerawat atau iritasi. Cuci alat makeup kalian setidaknya seminggu sekali dengan sabun khusus atau cairan pembersih kuas untuk memastikan kebersihannya.

4. Gunakan Skincare yang Gentle
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kulit Kusam setelah...
Kulit Kusam setelah Liburan? Ini Cara Cepat Bikin Kulit Glowing Lagi!
Keseringan Skip Olahraga...
Keseringan Skip Olahraga Pas Lebaran? Yuk Simak Tips Berikut Ini!
Wajah Banyak Bekas Jerawat?...
Wajah Banyak Bekas Jerawat? Begini Tips Hilangkannya!
Fresh Seharian! Ini...
Fresh Seharian! Ini Tips Makeup Lebaran seperti Habis Mandi
Cerah & Glowing Saat...
Cerah & Glowing Saat Lebaran? Simak Tips Skincare Ini!
Rahasia Makeup Tahan...
Rahasia Makeup Tahan Lama & Flawless Saat Lebaran!
Survei: Pewarna Rambut...
Survei: Pewarna Rambut Indah dan Sehat Jadi Pilihan Anak Muda
Pengen Ikut Pilates?...
Pengen Ikut Pilates? Yuk Kenali Olahraga yang Satu Ini!
Sahur makin Fresh? Ini...
Sahur makin Fresh? Ini Tips Skincare di Malam Hari
Rekomendasi
Kasus Dokter PPDS UI...
Kasus Dokter PPDS UI Ngintip dan Rekam Mahasiswi Mandi, Polisi Periksa 5 Orang
Batal Ikut Maraton di...
Batal Ikut Maraton di AS, Misbakhun Dinilai Tunjukkan Loyalitas
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
Berita Terkini
Nonton MasterChef Indonesia...
Nonton MasterChef Indonesia Season 12 di VISION+: Ketegangan di Galeri Makin Memanas!
19 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
49 menit yang lalu
Its Family Time! Waktunya...
It's Family Time! Waktunya Istirahat dari Rutinitas Kerja, Bareng Second Account dan My Comic Boyfriend di GTV!
1 jam yang lalu
Its Family Time! Siap-siap...
It's Family Time! Siap-siap Ngakak Bareng Shaun dan Domba-domba Lucu yang Idenya Selalu Out Of The Box di GTV!
1 jam yang lalu
Krisdayanti Soroti Kisruh...
Krisdayanti Soroti Kisruh Royalti, Ajak Penyanyi dan Pencipta Lagu Kompak
2 jam yang lalu
Its Family Time! Program...
It's Family Time! Program Baru GTV Ajak Kamu Berpetualang Temukan Surga di Penjuru Indonesia Bersama Petualang Cantik!
2 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved