Cerita Andika Kangen Band Nikah Kelima Kalinya, PDKT hanya 9 Hari hingga Ditantang Calon Mertua

Senin, 24 Maret 2025 - 07:40 WIB
loading...
Cerita Andika Kangen...
Andika Kangen Band menceritakan perjalanan cintanya dengan istri kelimanya, Ayu Kartika Agustina. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA - Andika Mahesa alias Andika Kangen Band menceritakan perjalanan cintanya dengan istri barunya, Ayu Kartika Agustina, yang merupakan seorang dokter di sebuah rumah sakit. Pertemuan pertama mereka pun terjadi di ruang perawatan bak dalam sebuah film.

Andika Kangen Band mengaku punya cara khusus untuk mengetahui status Ayu, apakah kala itu dirinya sudah punya pasangan atau belum hanya dengan cara simple.



"Ya gue ngomong, 'makasih ya dok' kata dia 'iya sama-sama', terus 'salam ya buat anaknya' eh dia ngambek 'enak aja' langsung pergi," kata Andika dikutip dari kanal YouTube Podcast Warung Kopi (PWK) bersama Gofar Hilman, Senin (24/3/2025).

Hal itu membuat Gofar yang juga dikenal sering gonta-ganti pasangan sangat terkesan. Gofar tidak menyangka Andika punya cara ampuh untuk memikat seorang wanita.
Cerita Andika Kangen Band Nikah Kelima Kalinya, PDKT hanya 9 Hari hingga Ditantang Calon Mertua

"Untuk mengetahui dia udah punya suami apa nggak? Lo titip salam untuk anaknya? Wah level tinggi cuy, gokil," kata Gofar sembari tepuk tangan.

Andika kemudian menjelaskan bahwa dia dan Ayu tidak pacaran sebelum menikah. Dia hanya melakukan pendekatan (PDKT) selama sembilan hari dan memutuskan menikah pada 31 Januari 2024.

"Iya sembilan hari, langsung nikah karena kan gue dipanggil nyokapnya 'kamu ini pacaran apa gimana? Dalam Islam nggak ada pacar-pacaran. Kalau kamu ada rasa sama anak saya ya dipikirin, gimana caranya taaruf, langsung menikah' gitu kata ibunya," tutur Andika.

Andika merasa tertantang dengan pertanyaan ibu dari Ayu tersebut. Dia kemudian menerima perintah ibu mertuanya untuk segera menikahi sang anak jika memang punya keseriusan.



"Waduh tantangan bagi gue kan, gue iyain hari itu cuy, besoknya gue bawa keluarga gue. Kan nyokapnya nanya pasti butuh keseriusan dong dengan jawaban itu. Dan gue memang harus berpikir dong, serius apa nggak," ujar Andika.

"Ya sudahlah gue pikir umur gue udah kepala empat mau ngapain lagi, ya sudah gue samperin, gue hubungin keluarga gue abis itu besoknya balik lagi," ucap Andika lagi.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bobon Santoso Blak-blakan...
Bobon Santoso Blak-blakan Tidak Suka Willie Salim, Apa Penyebabnya?
Sarwendah Bersyukur...
Sarwendah Bersyukur Semua ART di Rumahnya Mudik Lebaran, Bisa Lebih Dekat dengan Anak
3 Drama Korea Park Bo...
3 Drama Korea Park Bo Gum Paling Dikagumi Penggemar, Karakternya Bikin Gemas
Girang Timnas Indonesia...
Girang Timnas Indonesia Menang, Raffi Ahmad Peluk Erick Thohir
Isyana Sarasvati Rasakan...
Isyana Sarasvati Rasakan Atmosfer GBK: Gak akan Aku Lupakan
Jennifer Coppen Dilirik...
Jennifer Coppen Dilirik Justin Hubner saat Unggah Nonton Timnas Indonesia di GBK
Atta Halilintar Tiru...
Atta Halilintar Tiru Selebrasi Ole Romeny, Ternyata Ini Makna Gaya Tangan di Bawah Dagu
Mantan Pacar Sebut Kematian...
Mantan Pacar Sebut Kematian Kim Sae Ron Disebabkan Masalah Pernikahan dan Keluarga
Suami Kim Sae Ron Akhirnya...
Suami Kim Sae Ron Akhirnya Muncul, Akui Menikah 12 Januari 2025
Rekomendasi
Kemenag Lepas Ratusan...
Kemenag Lepas Ratusan Peserta Program Mudik Gratis 1446 Hijriah
Jalin Kolaborasi, Pemkab...
Jalin Kolaborasi, Pemkab Bekasi Bantu Korban Banjir Jelang Idulfitri 2025
Sahabat Polisi Minta...
Sahabat Polisi Minta Oknum TNI Tersangka Penembakan 3 Polisi di Lampung Dihukum Berat
Berita Terkini
Bobon Santoso Blak-blakan...
Bobon Santoso Blak-blakan Tidak Suka Willie Salim, Apa Penyebabnya?
16 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Rabu 26 Maret 2025: Aliya Diperiksa Polisi
41 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin, Rabu 26 Maret 2025: Alysa Terbukti Tak Bersalah
56 menit yang lalu
Pilihan Utama Menjaga...
Pilihan Utama Menjaga Kesehatan Tubuh: NK Health Hadirkan Layanan Fisioterapi Berkualitas di Bintaro
58 menit yang lalu
Nonton Petualangan Seru...
Nonton Petualangan Seru Nobita dan Doraemon Streaming di Sini
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Rabu 26 Maret 2025: Noah Bertikai dengan Vernie
1 jam yang lalu
Infografis
Akhirnya, Ukraina Sepakati...
Akhirnya, Ukraina Sepakati Gencatan Senjata 30 Hari dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved